Uji Akurasi Diagnostik antara Pemeriksaan Sitologi dan Polimerase Chain Reaction secara Aspirasi jarum halus pada Limfadentis Tuberkulosis Leher

Tjahjo Winantyo, - (2002) Uji Akurasi Diagnostik antara Pemeriksaan Sitologi dan Polimerase Chain Reaction secara Aspirasi jarum halus pada Limfadentis Tuberkulosis Leher. Masters thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text
PPDS .IB.31-10 Win u.pdf

Download (21MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Berdasarkan basil penelitian ini didapatkan akurasi diagnostik, spesifisitas, nilai ramal positif dari pemeriksaan BJH (sitologis) lebih tinggi dibandingkan dengan pemeriksaan PCR, sedangkan sensitifitas, nilai ramal negatif pada pemeriksaan peR lebih tinggi dibandingkan dengan BJH (sitologis). Dapat disimpuJkan bahwa pemeriksaan BJH (sitologis) sebagai sarana penunjang diagnostik pada penderita limfadenitis tuberlnilosa leher memiliki akurasi yang lebih tinggi dari pada pemeriksaan PCR, namun sensitifitas dan nilai ramal Negative PCR lebih tinggi dibandingkan pemeriksaan BJH (sitologis).

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: PPDS. IB. 31/10 Win u
Uncontrolled Keywords: Tuberculosis
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC306-320.5 Tuberculosis
Divisions: 01. Fakultas Kedokteran > Ilmu Penyakit Paru
Creators:
CreatorsNIM
Tjahjo Winantyo, --
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ContributorSoenarto Reksoprawiro, --
ContributorIndrayana, --
Depositing User: Ani Sistarina
Date Deposited: 29 Mar 2023 06:40
Last Modified: 29 Mar 2023 06:40
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/121196
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item