Pengaruh Suhu Panas Terhadap Angka Kebuntingan Dan Jumlah Anak Sekelahiran Pada Mencit (Mus musculus)

Agus Wahyudi, - (2023) Pengaruh Suhu Panas Terhadap Angka Kebuntingan Dan Jumlah Anak Sekelahiran Pada Mencit (Mus musculus). Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (Fulltext)
Agus Wahyudi_069311955_Pengaruh Suhu Panas_FKH_2000.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11MB) | Request a copy
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengartth pemberian suhu panas selama jangka waktu tertentu terhadap angka kebuntingan dan jumlah anak sekelahiran pada mencit (Mus muskulus). Sejumlah 24 ekor mencit (Mus musku/us) betina strain wistar umur tiga sampai empat bulan dengan berat badan 20 gram - 40 gram. Selama percobaan mencit tersebut diberi pakan ayam par-G dan air minum dari Penisahaan Umum Daerah Air Minum secara ad lihitum. Rancangan penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap dengan empat kelompok perlakuan. Masing-masing kelompok terdiri dari 6 ekor mencit betina. Stres panas diberikan pada suhu 39 °C - 40 'C selama empat jam dalam satu hari pada kandang isolasi panas. Kelompok kontrol tidak diberikan stres panas. Kelompok perlakuan I diberikan suhu panas selama satu tninggu, kelompok perlakuan II diberikan suhu panas selama dua minggu dan kelompok perlakuan III diberikan suhu panas selama tiga minggu. Setelah perlakuan selesai, mencit betina dik-tunpulkan pejantan dengan perbandingan satu pejantan dibanding tiga betina selama satu minggu, sampai terjadinya perkawinan yang ditandai dengan adanya stunbat vagina. Hasil penelitian menunjukkan bahwa suhu panas yang diberikan empat jam sehari pada suhu 39 °C - 40 °C selama satu, dua dan tiga minggu dapat menurunkan angka kebuntingan pada mencit tetapi tidak mempengaruhi jumlah anak yang dilahirkan dalam satu periode.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Suhu Panas, Angka Kebuntingan
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture > SF600-1100 Veterinary medicine
Divisions: 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Ilmu Kedokteran Hewan Dasar
Creators:
CreatorsNIM
Agus Wahyudi, -068611233
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSoehartojo, -UNSPECIFIED
Thesis advisorChairul Anwar Nidom, -0008035803
Depositing User: Mrs Amalia Tri
Date Deposited: 03 Apr 2023 03:24
Last Modified: 03 Apr 2023 03:24
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/121810
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item