Peranan Oksitosin Terhadap Laktasi Pada Sapi

Jamaludin, - (1984) Peranan Oksitosin Terhadap Laktasi Pada Sapi. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (FULLTEXT)
JAMALUDIN 1984_compressed.pdf
Restricted to Registered users only

Download (7MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Kelanjar ambing--merupakan modifikasl dari keringat, ia tumbuh di sepanjang _garis susu Pada kelenjar Sapi kelenjar kambing ini terdiri dari 4 kuartir. •Pemberian darah pada kelenjar ambing sebagian besar melalui. arteria mammarica yang berasal dari arteria prepubicum, dan sebagian kecil melalui arteria perinealis. Kelenj~ ambing diinervasi oleh syaraf inguinal, cabang ventral dari sy~raf lumbal ksatu, dan syaraf perineal. Oksi to sin adalah suatu hormon yang dihasilkan nucleus paraventricularis dari hipotalamua, kemudian hermen ini disimpan di dalam kelenjar hipotiaa posterior. Oksitosin merupakan hormon polipeptida yang terdiri dari asam amino. Oksitosin disekresikan ke cialam peredaran darah dalam keadaan-keadaan : Pada akhir .kebuntingan menjelang kelahiran. serta saat kelahiran dan sesudahnya, pada rangsangan penyusuan dan pada saat coitus. Pengaruhnya pada sel-sel mioepitel kel'enjar ambing adalah mengkontraksikan sel-sel tersebut agar supaya air susu terperas dari alveoli dan tercurah ke dalam sinus laktiferus atau cysterna. udah bekerja pada organ sasaran, oksitosin ,dinonaktifkan di dalam hati dan gi.~jal. Kira-kira 10 persen oksito sin yang dikeluarkan melalui ginjal m~sih utuh dan mempunyai daya ker ja. Di klinik oksi tosin dipergunakan dalam Me.mban tu kelah,.i ran yang suk. ar yang d~i• s' e•. bab~an oleh kurang kuatnya kontraksi dindina uterus itu . oksitosin dipergunakan juga untuk Perdarahan pasca lahir

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Oksitosin Terhadap Laktasi Pada Sapi
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture > SF600-1100 Veterinary medicine
Divisions: 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Ilmu Kedokteran Hewan Dasar
Creators:
CreatorsNIM
Jamaludin, --
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ContributorSoehartojo hardjopranjoto, -NIDN-
Depositing User: Dwi Prihastuti
Date Deposited: 03 Apr 2023 04:36
Last Modified: 03 Apr 2023 04:36
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/121839
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item