Pengaruh Akupresur Terhadap Peningkatan Berat Badan Pasien Dengan Hiv Dan Aids Di Unit Rawat Jalan Perawatan Intermediet Penyakit Infeksi Rsu Dr.Soetomo Surabaya

Makhmudyah IC, - (2008) Pengaruh Akupresur Terhadap Peningkatan Berat Badan Pasien Dengan Hiv Dan Aids Di Unit Rawat Jalan Perawatan Intermediet Penyakit Infeksi Rsu Dr.Soetomo Surabaya. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text
Makhmudyah IC_010410748B.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Simpulan yang dapat diambil dari penelitian ini antara lain 1. Pasien dengan HIV dan AIDS yang tercatat pada buku register rawat jalan perawatan intermediet penyakit infeksi RSU Dr. Soetomo Surabaya selama periode bulan April 2008 sebelum dilakukan terapi akupresur baik kelompok eksperimen maupun kelompok kontrol sebagian besar memiliki BB dibawah normal yang diketahui dari hasil hitung IMT. Penurunan BB pada pasien HIV disebabkan karena stadium klinis, lama terinfeksi, jumlah infeksi opurtunistik dan jenis infeksi opurtunistik. 2. Pasien dengan HIV dan AIDS yang tercatat pada buku register rawat jalan perawatan intermediet penyakit infeksi RSU Dr. Soetomo Surabaya selama periode bulan April 2008 setelah dilakukan terapi akupresur pada kelompok eksperimen sebagian besar mengalami peningkatan BB. Sedikit responden yang tidak mengalami peningkatan BB hal ini dikarenakan pasien berada pada stadium AIDS. Hasil uji statistik menunjukkan tidak ada perbedaan yang signifikan antara kelompok eksperimen dengan kelompok kontrol. Pada faktanya ada perbedaan BB dan IMT antara kelompok eksperimen dengan kelompok kontrol namun peningkatan BB yang terjadi pada kelompok eksperimen tidak terlalu besar.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: patient with HIV and AIDS, acupressure, body’s weight
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC554-569.5 Personality disorders. Behavior problems Including sexual problems, drug abuse,suicide, child abuse
R Medicine > RT Nursing
Divisions: 13. Fakultas Keperawatan > S1 Keperawatan
Creators:
CreatorsNIM
Makhmudyah IC, -NIM010410748B
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ContributorPurwaningsih, --
ContributorIka Yuni Widyawati, --
Depositing User: Diah Widjayanti
Date Deposited: 10 Apr 2023 05:24
Last Modified: 10 Apr 2023 05:24
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/122857
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item