Substitusi Bungkil Kedelai Dengan Biji Kecipir Dalam P Akan Terhadap Daya Cerna Bahan Kering Dan Protein Ayam Pedaging Jantan Periode Finisher

Dwi Rachmat Anung Wibowo, - (1999) Substitusi Bungkil Kedelai Dengan Biji Kecipir Dalam P Akan Terhadap Daya Cerna Bahan Kering Dan Protein Ayam Pedaging Jantan Periode Finisher. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text
Dwi Rachmat Anung W_.pdf

Download (7MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh substiusi bungkil kedelai dengan tepung biji kecipir dalam pakan ayam pedaging jantan periode finisher terhadap daya cema bahan kering dan protein. Hewan coba yang digunakan adalah sejumlah 30 ekor ayam pedaging jantan strain Arbor Acres berumur 21 hari. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak lengkap yang terdiri dari lima perlakuan dan masing-masing dengan ulangan enam kali. Substitusi bungkil kedelai dengan tepung biji kecipir pada pakan kelima perlakuan diberikan dengan taraf : 0% (PO), 7,5% (PI), 15% (P2), 22,5% (P3) dan 30 % (P4 ). Pakan yang diberikan terdiri dari 2 macam, yaitu pakan untuk starter (0-3 minggu) berupa pakan komersial (CP-511) dan pakan finisher (4-6 minggu) berupa pakan perlakuan. Hasil penelitian daya cema bahan kering dan protein dari kelima perlakuan menunj ukkan perbedaan yang san gat nyata (P < 0,01 ). Daya cerna bahan keri ng dan daya cerna protein yang diberi pakan dengan tepung biji kecipir 7,5% dan 15% sebagai substitusi bungkil kedelai memberikan hasil yang sama dcngan pcrlakuan tanpa pemberian tepung biji kecipir. Kesimpulan yang dapat ditarik dari penelitian ini bahwa penggunaan tepung biji kecipir untuk substitusi bungkil kede1ai dapat diberikan sampai dengan taraf 15 % dari total pakan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Ayam Pedaging
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture > SF600-1100 Veterinary medicine > Including veterinary genetics, ethology, anatomy, physiology, embryology, pathology
Divisions: 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Mikrobiologi Veteriner
Creators:
CreatorsNIM
Dwi Rachmat Anung Wibowo, --
Depositing User: Dewi Puspita
Date Deposited: 10 Apr 2023 08:23
Last Modified: 10 Apr 2023 08:23
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/122864
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item