Pengaruh Work Stress terhadap Counterproductive Work Behavior dengan Perceived Organizational Support sebagai Variabel Moderator

Uun Hidayah, '- (2023) Pengaruh Work Stress terhadap Counterproductive Work Behavior dengan Perceived Organizational Support sebagai Variabel Moderator. Artikel Ilmiah thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (Artikel Ilmiah)
Artkel Ilmiah-Uun Hidayah (2).pdf

Download (1MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini membahas tentang dampak negatif dari Counterproductive Work Behavior (CWB) dalam suatu organisasi yang disebabkan oleh work stress dan upaya untuk menguranginya dengan memasukkan variabel moderator yaitu Perceived Organizational Support (POS). Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan convenience sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa work stress berpengaruh pada CWB, tetapi POS tidak secara signifikan memoderasi hubungan antara work stress dan CWB. Penelitian ini melibatkan 103 karyawan swasta dengan jabatan staf di Indonesia. Instrumen penelitian yang digunakan adalah Counterproductive Work Behavior Checklist (CWBC), General Work Stress Scale (GWSS), dan Survey of Perceived Organizational Support (SPOS). Analisis data menggunakan moderation analysis model 1 dari PROCESS macro v.4.2 by Andrew F. Hayes.

Item Type: Thesis (Artikel Ilmiah)
Uncontrolled Keywords: counterproductive work behavior, work stress, perceived organizational support
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: 11. Fakultas Psikologi > S1 Psikologi
Creators:
CreatorsNIM
Uun Hidayah, '-111911133062
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorFajrianthi, '-0008036803
Depositing User: Uun Hidayah
Date Deposited: 07 Jul 2023 00:04
Last Modified: 07 Jul 2023 00:04
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/127751
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item