Pemberian Whole Cell Vaccine dan Lipopolisakarida untuk Meningkatkan Titer Antibodi Dan Tingkat Kelangsungan Hidup Ikan Kerapu Macan (Epinephelus fuscoguttatus) Terhadap Vibrio alginolyticus

Tono Hermawan, T (2006) Pemberian Whole Cell Vaccine dan Lipopolisakarida untuk Meningkatkan Titer Antibodi Dan Tingkat Kelangsungan Hidup Ikan Kerapu Macan (Epinephelus fuscoguttatus) Terhadap Vibrio alginolyticus. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (918kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (753kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (737kB)
[img] Text
4. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
5. BAB 2 STUDI PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
6. BAB 3 KONSEPTUAL PENELITIAN.pdf

Download (979kB)
[img] Text
7. BAB 4 METODOLOGI PENELITIAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
8. BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only until 2026.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
9. BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN.pdf
Restricted to Registered users only until 2026.

Download (921kB) | Request a copy
[img] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id/

Abstract

Hean kerapu macan (Epinephelus fascogultaJus) merupakan salah satu jenis ikan taut yang memiliki nilai ekonomis yang tinggi. Kendala yang sering dihadapi pada usaha budidaya ikan kerapu macan adalah munculnya penyakit. Penyakit yang sering menyerang ikan kerapu macan adalah penyakit vibriosis yang disebabkan oleh bakteri Vibrio olginolyticus. Penyakit yang disebabkan Vibrio olginolyticus dapat meningkatkan mortalitas ikan kerapu macan mencapai 80 - 90 %. Penanggulangan penyakit vibriosis dapat dilakukan dengan cara vaksinasi. V aksinasi merupakan cara yang tepat untuk merangsang pembentukan antibodi. Whole cell vaccine (WCV) dan lipopolisakarida (LPS) diharapkan mampu merangsang pembentukan antibodi sehingga tingkat kelangsungan hidup atau survival rate (SR) ikan kerapu macan meningkat. Penelitian ini dilakukan untuk menjawab permasalahan (I) Apakah pemberian WCV dapat meningkatkan titer antibodi dan tingkat kelangsungan hidup ikan kerapu macan yang diinfeksi Vibrio olginolyticus. (2) Apakah pemberian LPS dapat meningkatkan titer antibodi dan tingkat kelangsungan hidup ikan kerapu macan yang diinfeksi Vibrio olginolyticus. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui titer antibodi dan tingkat kelangsungan hidup ikan kerapu macan setelah divaksin dengan WCV dan LPS terhadap infeksi Vibrio alginolyticus. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Parameter yang diamati adalah titer antibodi dan SR ikan kerapu macan terhadap Vibrio alginolyticus. Hasil penelitian menunjukkan titer antibodi dan SR ikan kerapu macan yang divaksin mengalami peningkatan dibandingkan dengan kontrol. Perlakuan dengan WCV titer antibodinya meningkat dari 32 menjadi 512. Perlakuan dengan LPS titer antibodinya meningkat dari 32 menjadi 256. SR ikan kerapu macan meningkat setelah diuji tantang dengan Vibrio olginolyticus. Perlakuan dengan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Whole Cell Vaccine, Lipopolisakarida, Epinephelus fuscoguttatus, Vibrio alginolyticus
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling > SH1-691 Aquaculture. Fisheries. Angling > SH20.3-191 Aquaculture > SH151-179 Fish culture
S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling > SH1-691 Aquaculture. Fisheries. Angling > SH20.3-191 Aquaculture > SH151-179 Fish culture > SH171-179 Diseases and adverse factors
Divisions: 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Ilmu Kedokteran Hewan Dasar
Creators:
CreatorsNIM
Tono Hermawan, TNIM0601110025 P
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
UNSPECIFIEDHari Suprapto, HUNSPECIFIED
UNSPECIFIEDKusnoto, KUNSPECIFIED
Depositing User: indah rachma cahyani
Date Deposited: 06 Jan 2024 13:49
Last Modified: 06 Jan 2024 13:49
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/129015
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item