Gifty Nathalie Lippi, - (2024) Hubungan Strategi Regulasi Emosi dengan Prokrastinasi Akademik pada Mahasiswa yang Mengerjakan Skripsi. Artikel Ilmiah thesis, Universitas Airlangga.
Text (Artikel Ilmiah)
repository artikel ilmiah_Gifty Nathalie.pdf Download (763kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan strategi regulasi emosi dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa yang sedang mengerjakan skripsi. Partisipan yang terlibat dalam penelitian ini berjumlah 179 mahasiswa aktif yang sedang mengerjakan skripsi selama lebih dari satu semester, berusia 18-25 tahun, dan berasal dari PTN. Penelitian dilakukan dengan pendekatan kuantitatif menggunakan metode pengumpulan data berupa survey. Strategi regulasi emosi diukur dengan ERQ (Gross, 2003) Versi bahasa Indonesia, sedangkan prokrastinasi akademik diukur dengan skala hasil translasi Academic procrastination Scale (McCloskey, 2015). Data yang telah terkumpul dianalisis menggunakan uji korelasi Spearman Rank, menghasilkan adanya hubungan signifikan dengan arah negatif antara regulasi emosi (ERQ) dengan prokrastinasi akademik (r=-0,169; p < 0,05). Hanya strategi cognitive reappraisal yang memiliki hubungan signifikan dengan prokrastinasi akademik mahasiswa skripsi (r=-0,250; p < 0,001), sedangkan expressive suppression tidak signifikan (p>0,05).
Item Type: | Thesis (Artikel Ilmiah) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Uncontrolled Keywords: | prokrastinasi akademik, skripsi, regulasi emosi | ||||||
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF1-940 Psychology L Education > LB Theory and practice of education > LB5-3640 Theory and practice of education > LB1050.9-1091 Educational psychology |
||||||
Divisions: | 11. Fakultas Psikologi > S1 Psikologi | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Gifty Nathalie Lippi | ||||||
Date Deposited: | 01 Feb 2024 01:42 | ||||||
Last Modified: | 01 Feb 2024 01:42 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/129950 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |