Laporan Praktek Kerja Lapangan Di Perusahaan Susu Sapi Perah "Anugerah" Kediri

Dwi Indira Irawan and Tri Wahyu Widooo (2002) Laporan Praktek Kerja Lapangan Di Perusahaan Susu Sapi Perah "Anugerah" Kediri. Other thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text
dwi indira irawan.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Berdasarkan hasil praktek kerja lapangan di Perusahaan susu sapi Anugerah Kediri dapat disimpulkan sebagai berikut : I. Lokasi Perusahaan susu sapi Anugerah kurang mendukung, karena perusahaan tersebut terletak di pemukiman penduduk sehingga tidak dapat memperluas areal peternakannya dan temperalur udara yang tinggi. 2. Lokasi yang dikelilingi perumahan penduduk dapat menimbulkan resiko pencemaran lingkungan, tetapi dengan pengolahan limbah yang baik, resiko pencemaran lingkungan dapat dikurangi. 3. Konstruksi dan sanitasi kandang sudah cukup baik dan memadai untuk pemeliharaan sapi perah.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: sapi , susu
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
T Technology > TS Manufactures > TS1950-1982 Animal products
Divisions: 06. Fakultas Kedokteran Hewan > Ilmu Kedokteran Hewan Dasar
Creators:
CreatorsNIM
Dwi Indira IrawanNIM069910346-K
Tri Wahyu WidoooNIM069910357-K
Depositing User: Turwulandari
Date Deposited: 22 Feb 2024 04:50
Last Modified: 22 Feb 2024 05:19
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/130128
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item