Isu Gender Dalam Program Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan Dan Peredaran Gelap Narkoba

Chalysta Putri Shelby, - (2022) Isu Gender Dalam Program Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan Dan Peredaran Gelap Narkoba. Laporan Magang thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (FULLTEXT)
3. 00 LAPORAN MAGANG_Chalysta Putri Shelby_101811133149.pdf

Download (5MB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id/

Abstract

Di Indonesia, penyalahgunaan narkoba telah tersebar di seluruh wilayah dan terjadi pada seluruh lapisan masyarakat. Permasalahan penyalahgunaan narkoba telah cukup lama menjadi hambatan dalam pembangunan kualitas sumber daya manusia terutama bagi generasi muda. Penyalahgunaan narkoba berhubungan dengan peningkatan mortalitas dan morbiditas dimana WHO menyatakan narkoba menjadi faktor risiko tertinggi penyakit. Meskipun narkoba dapat digunakan untuk pengobatan dan pelayanan kesehatan, namun bila disalahgunakan atau digunakan tidak sesuai dengan standar pengobatan akan menimbulkan akibat yang sangat merugikan baik bagi perorangan maupun masyarakat.

Item Type: Thesis (Laporan Magang)
Uncontrolled Keywords: GENDER
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA421-790.95 Public health. Hygiene. Preventive medicine
Divisions: 10. Fakultas Kesehatan Masyarakat > PKL
Creators:
CreatorsNIM
Chalysta Putri Shelby, -101811133149
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ContributorMahmudah, -0010016902
Depositing User: prasetyo adi nugroho
Date Deposited: 04 Mar 2024 01:52
Last Modified: 04 Mar 2024 01:52
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/130752
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item