LAPORAN MBKM By Design FKM UNAIR PT PEMBANGUNAN PERUMAHAN (PERSERO), JAKARTA GAMBARAN KELUHAN SICK BUILDING SYNDROM PADA PEKERJA KANTORAN DI PROYEK KONSTRUKSI RS KANKER DHARMAIS

TIARA PUSPITA SARI, - (2023) LAPORAN MBKM By Design FKM UNAIR PT PEMBANGUNAN PERUMAHAN (PERSERO), JAKARTA GAMBARAN KELUHAN SICK BUILDING SYNDROM PADA PEKERJA KANTORAN DI PROYEK KONSTRUKSI RS KANKER DHARMAIS. Laporan Magang thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (ABSTRAK)
102011133229_TIARA PUSPITA SARI_PT PP JAKARTA - ABSTRAK1.pdf

Download (155kB)
[img] Text (FULLTEXT)
102011133229_TIARA PUSPITA SARI_PT PP JAKARTA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.unair.ac.id

Abstract

Pekerja di bagian engineering dan admininistration, operational, dan PMSC di PT. PP (Persero) proyek konstruksi RS Kanker Dharmais adalah 49 orang yang terdiri dari 49 orang dengan 37 orang laki-laki dan 12 orang perempuan. Merujuk pada distribusi usia dan masa kerja, sebagian besar pekerja berumur 25 – 40 tahun dengan frekuensi 28 orang dan masa kerja lebih dari 5 tahun dengan frekuensi 25 orang. Faktor yang mempengaruhi keluhan sick building syndrome pada pekerja kantoran proyek konstruksi RS Kanker Dharmais yaitu suhu ruangan, kelembapan ruangan, ventilasi ruangan, kebiasaan keluar ruangan saat istirahat, dan bau pada ruangan. Sebagian besar pekerja kantoran proyek konstruksi RS Kanker Dharmais mengalami keluhan sick building syndrome (SBS) dengan frekuensi sebanyak 31 orang (63,3%). Keluhan yang sering muncul yaitu keluhan sakit kepala sebanyak 40 orang (81,6%) dan kelelahan sebanyak 39 orang (79,6%) diikuti oleh mata sakit sebanyak 31 orang (63,3%) dan batuk kering serta pusing sebanyak 29 orang (59,2%).

Item Type: Thesis (Laporan Magang)
Uncontrolled Keywords: SICK BUILDING SYNDROM
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA421-790.95 Public health. Hygiene. Preventive medicine > RA790-790.95 Mental health. Mental illness prevention
Divisions: 10. Fakultas Kesehatan Masyarakat > Promosi Kesehatan & Ilmu Perilaku
Creators:
CreatorsNIM
TIARA PUSPITA SARI, -NIM102011133229
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ContributorABDUL ROHIM TUALEKA, 1966112419980310020024116603
Depositing User: Ani Sistarina
Date Deposited: 06 Mar 2024 07:02
Last Modified: 06 Mar 2024 07:02
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/131105
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item