Optimasi Peran Fasilitator Stbm Dalam Meningkatkan Kesehatan Dan Kualitas Lingkungan Di Kelurahan Kapas Madya Baru, Kota Surabaya

Rosalia Nindy Prastika Sari, - (2023) Optimasi Peran Fasilitator Stbm Dalam Meningkatkan Kesehatan Dan Kualitas Lingkungan Di Kelurahan Kapas Madya Baru, Kota Surabaya. Laporan Magang thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (HALAMAN JUDUL)
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (289kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
2. DAFTAR ISI.pdf

Download (100kB)
[img] Text (GAMBARAN UMUM)
3. BAB 1 GAMBARAN UMUM.pdf

Download (157kB)
[img] Text (METODE PELAKSANAAN)
4. BAB 2 METODE PELAKSANAAN.pdf
Restricted to Registered users only until 2027.

Download (94kB) | Request a copy
[img] Text (AKTIVIATAS MINGGUAN)
5. BAB 3 AKTIVITAS MINGGUAN.pdf
Restricted to Registered users only until 2027.

Download (549kB) | Request a copy
[img] Text (PENUTUP)
6. BAB 4 PENUTUP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (99kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://lib.unair.ac.id

Abstract

Berdasarkan hasil survei STBM 5 pilar yang lakukan di 6 RW, 81 RT, dan 2.325 KK diperoleh hasil sebagai berikut: STBM Pilar 1 “Stop Buang Air Besar Sembarangan” Terdapat 1.111 (47,78%) KK yang berkategori aman, 1.213 (52,17%) KK berkategori layak, 175 (7,52%) KK berkategori sharing, 15 (0,64%) KK berkategori belum layak, 0 KK berkategori OD terbuka dan 15 (0,64) KK berkategori OD tertutup. STBM Pilar 2 “ Cuci Tangan Pakai Sabun” Terdapat 2.166 (93%) KK yang sudah melaksanakan STBM pilar 2 sedangkan sebanyak 159 (7%) KK belum melaksanakan STBM pilar 2. STBM Pilar 3 “Pengelolaan Air Minum dan Makanan di Rumah Tangga” Terdapat 2.286 (98%) KK yang sudah melaksanakan STBM pilar 3 sedangkan sebanyak 39 (2%) KK belum melaksanakan STBM pilar 3. STBM Pilar 4 “Pengelolaan Sampah Rumah Tangga” Terdapat 279 (12%) KK yang sudah melaksanakan STBM pilar 3 sedangkan sebanyak 2.046 (88%) KK belum melaksanakan STBM pilar 3. STBM Pilar 5 “Pengelolaan Limbah Cair Rumah Tangga” Belum ada KK yang sudah melaksanakan STBM pilar 5. Hal ini dikarenakan pemukiman Kelurahan Kapas Madya Baru belum terhubung dengan sumur resapan maupun IPAL dalam pengelolaan limbah cair.

Item Type: Thesis (Laporan Magang)
Uncontrolled Keywords: STBM , Fasilitator , Limbah Cair Rumah Tangga
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA421-790.95 Public health. Hygiene. Preventive medicine
Divisions: 10. Fakultas Kesehatan Masyarakat > S1 Kesehatan Masyarakat
Creators:
CreatorsNIM
Rosalia Nindy Prastika Sari, -NIM102011133002
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorLILIS SULISTYORINI, -NIDN0031036604
Depositing User: indah rachma cahyani
Date Deposited: 15 Mar 2024 02:37
Last Modified: 15 Mar 2024 02:37
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/131517
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item