Manajemen Brooding Ayam Pedaging di Desa Mentaras Kecamatan Dukun Gresik

Gatot Suseno (2004) Manajemen Brooding Ayam Pedaging di Desa Mentaras Kecamatan Dukun Gresik. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (FULLTEXT)
10. Gatot Suseno_20240131_08473866.pdf

Download (2MB)
Official URL: https://lib.unair.ac.id

Abstract

Dewasa ini usaha peternakan ayam potong mengalami kemajuan yang sangat pesat. Apalagi setelah dikenalnya sistem kemitraan membuat pertambahan populasi pertenakan ayam pedaging semakin banyak. Sistem ini memungkinkan para peternak yang dulu kurang dalam permodalan dapat juga beternak ayam pedaging kerena cukup menyediakan lahan kandang serta sarana pendukung lainnya. Ayam broiler atau yang lebih dikenal dengan sebutan ayam pedaging adalah ayam jantan dan betina yang belum berumur delapan minggu dan dijual engan berat badan tertentu (Rasyaf, 1983). Salah satu bagian dari manajemen adalah manajemen brooding. Manajemen brooding adalah pemeliharaan DOC pada dua minggu pertama meliputi persiapan kandang, pengaturan suhu, cara pemberian pakan, tata laksana litter, pengaturan ventilasi, program kesehatan, program penerangan kandang. Kekurangan konsumsi pakan pada masa itu bisa mengganggu sistem pernafasan, pencemaan, hormonal, perkembangan tulang dan pertumbuhan (Arifin, 2002). Dalam hal ini bapak Tamim sangat disiplin dan berhati-hati sehingga pertenakan bapak Tamim memperoleh hasil yang baik.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir D3)
Uncontrolled Keywords: Brooding ayam pedaging
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture > SF481-507 Poultry. Eggs
Divisions: 15. Fakultas Vokasi > Departemen Kesehatan > D3 Kesehatan Ternak
Creators:
CreatorsNIM
Gatot SusenoNIM060010451-K
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorNunuk Dyah Retno LastutiNIDN0018045303
Depositing User: S.Sos. Sukma Kartikasari
Date Deposited: 18 Mar 2024 03:19
Last Modified: 18 Mar 2024 03:19
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/131731
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item