Gambaran Pelaksanaan Kegiatan Pengawasan Higiene Sanitasi, Kualitas Makanan Dan Peralatan Di Tempat Pengelolaan Makanan (TPM) Di Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas I Surabaya Wilayah Kerja Bandara Juanda Periode 04 Februari – 15 Maret 2019

Devi Shintiya Chilmi, ,- (2019) Gambaran Pelaksanaan Kegiatan Pengawasan Higiene Sanitasi, Kualitas Makanan Dan Peralatan Di Tempat Pengelolaan Makanan (TPM) Di Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas I Surabaya Wilayah Kerja Bandara Juanda Periode 04 Februari – 15 Maret 2019. Laporan Magang thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (fulltext)
DEVI SHINTIYA CHILMI_101511133046.pdf

Download (16MB)
Official URL: https://lib.unair.ac.id/wplib/

Abstract

Manusia menempati urutan teratas dalam rantai makanan yang artinya makanan merupakan kebutuhan pokok manusia untuk mempertahankan kelangsungan hidup dan sebagai sumber energi untuk melakukan aktifitas dalam kehidupan sehari-hari. Tidak hanya memiliki nilai gizi yang optimal, makanan yang dikonsumsi manusia harus dikelola dengan baik dan benar. Pengelolaan makanan yang baik dan benar, cara penyimpanan yang sesuai dengan ketentuan, serta cara pengangkutannya yang memenuhi syarat dapat menjamin keamanan makanan tersebut untuk dikonsumsi. Makanan yang aman dan sehat untuk dikonsumsi tidak mengandung mikroorganisme dan bahan-bahan lain yang berpotensi bahaya terhadap kesehatan manusia. Selain itu, higiene dan sanitasi tempat pengelolaan makanan juga memberikan pengaruh terhadap keberadaan bakteri seperti Escherichia Coli dan Salmonella sp pada makanan.

Item Type: Thesis (Laporan Magang)
Uncontrolled Keywords: Higiene Sanitasi
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA421-790.95 Public health. Hygiene. Preventive medicine
Divisions: 10. Fakultas Kesehatan Masyarakat > S1 Kesehatan Masyarakat
Creators:
CreatorsNIM
Devi Shintiya Chilmi, ,-NIM101511133046
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorRirih Yudhastuti, ,-NIDN0024125905
Depositing User: Guruh Haris Raputra, S.Sos., M.M. '-
Date Deposited: 30 Mar 2024 01:43
Last Modified: 30 Mar 2024 01:43
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/132857
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item