Tendensi Bunuh Diri pada Usia Tua: Tinjauan Literatur

Shafira Cholid, - (2023) Tendensi Bunuh Diri pada Usia Tua: Tinjauan Literatur. Artikel Ilmiah thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (Artikel Ilmiah)
Naskah Artikel_Shafira Cholid.pdf

Download (274kB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Bertambahnya usia memberikan banyak perubahan seperti perubahan fisik, finansial, psikologis, emosional, dan struktural. Jika tidak adanya keseimbangan dengan apa yang diberikan lingkungan serta sosialnya maka dapat sangat rentan memiliki sikap destruktif, salah satunya bunuh diri. Spektrum dari perilaku bunuh diri (suicidal behavior) dapat muncul dari keinginan untuk mati sampai pikiran maupun rencana bunuh diri, upaya bunuh diri dan bunuh diri. Pencarian dilakukan dengan database dengan kombinasi kata kunci berupa ‘suicidality’, ‘suicide ideation’, ‘suicidal behavior’, ‘elder’, ‘old’, dan ‘adult’ dalam rentang 2013 – 2023. Digunakan 6 artikel ilmiah yang paling sesuai untuk dijadikan kajian literatur. Hasil kajian berfokus pada faktor resiko dan faktor protektif yang mengelompokkan temuan menjadi 4 tema: Afeksi & Atensi, Lingkungan Sosial, Arti Hidup, serta Luka Psikologis.

Item Type: Thesis (Artikel Ilmiah)
Uncontrolled Keywords: tendensi bunuh diri, usia tua
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF1-940 Psychology
Divisions: 11. Fakultas Psikologi > S1 Psikologi
Creators:
CreatorsNIM
Shafira Cholid, -112011133075
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorAtika Dian Ariana, -198303042006042004
Depositing User: Shafira Cholid
Date Deposited: 19 Apr 2024 01:46
Last Modified: 19 Apr 2024 01:46
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/132964
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item