DESY SISWI ANJAR SARI, - (2018) PENGARUH METODE PARTICIPATORY LEARNING AND ACTION (PLA) PADA SUAMl DALAM MENINGKATKAN DUKUNGAN PEDULI ASI DAN BREASTFEEDING SELF EFFICACY. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
Text
04 PENGARUH METODE PARTICIPATORY LEARNING AND ACTION.pdf Download (13MB) |
Abstract
Pendahuluan:. Masalah utama rendahnya pemberian AS! Eksklusif di Indonesia adalah pengaruh faktor sosial budaya, kurangnya pengetahuan ibu hamil, keluarga, dan masyarakat. Dukungan suami sangat diperlukan, namun para suami tidak selalu diikutsertakan pada saat edukasi antenatal maupun post natal. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh metode Participatory Learning and action (PLA) pada suami dalam meningkatkan dukungan peduli ASI dan breastfeeding self efficacy Metode: Penelitian ini menggunakan jenis penelitian quasi experiment dengan bentuk pretest-postlest with control group design. Variabel independen dalam penelitian ini adalah dukungan peduli ASI dan variabel dependennya adalah breastfeeding self efficacy. Populasi penelitian adaIah keluarga dengan ibu hamil trimester III di Puskesmas wi I ayah kerja Dinas Kabupaten Jombang dengan 62 responden dipilih dengan menggunakan simple random sampling serta instrumennya menggunakan kuesioner. Intervensi PLA (Participatory Learning and Action) dilakukan dengan sebanyak 3 sesi selama 3 minggu dianalisis menggunakan wilcoxon dan mann withney dengan nilai signifikansi (a = 0,005). Basil: Hasil uji Wilcoxon didapatkan p<0.05 dan Uji Mann Whitney menunjukkan nilai signifikansi dengan nilai p= 0,000, menunjukkan bahwa ada heda antara kelompok perlakuan dan kontrol dalam meningkatkan dukungan suami dan breastfeeding self efficacy Kesimpulan: Intervensi Edukasi dengan metode PLA (participatory Learning and Action) dapat meningkatkan dukungan suami peduli AS! dan breastfeeding, Intervensi tersebut berfokus pada model pembelajaran partisipatif (keikutsertaan) peserta dalam semua aspek mulai kegiatan merencanakan,melaksanakan menilai kegiatan.
Item Type: | Thesis (Thesis) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Uncontrolled Keywords: | BREASTFEEDING CARE | |||||||||
Subjects: | R Medicine > RJ Pediatrics R Medicine > RJ Pediatrics > RJ251-325 Newborn infants Including physiology, care, treatment, diseases R Medicine > RT Nursing > RT89-120 Specialties in nursing |
|||||||||
Divisions: | 13. Fakultas Keperawatan > Magister Keperawatan | |||||||||
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Depositing User: | Dewi Puspita | |||||||||
Date Deposited: | 10 Dec 2024 06:08 | |||||||||
Last Modified: | 10 Dec 2024 06:08 | |||||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/134379 | |||||||||
Sosial Share: | ||||||||||
Actions (login required)
View Item |