A.P. TIANA WIGNJODIGDO, 037810509
(1983)
KEBIJAKSANAAN MAJIKAN TERHADAP BURUH YANG TELAH MERUGIKAN PERUSAHAAN.
Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
Abstract
Kenyataannya dalam perusahaan banyak dijumpai kesalahan buruh baik yang ringan maupun kesalahan buruh yang berat antara lain seperti tidak cakap melakukan pekerjaan, melalaikan kewajiban secara serampangan, dan melakukan kecerobohan milik perusahaan.
Ternyata kebijaksanaan majikan yang diterapkan terhadap buruh yang melakukan kesalahan ini didasarkan atas penilaian konduite buruh dalam perusahaan meliputi penilaian terhadap perikelakuan dan disiplin kerja, ketrampilan, dan kejujuran. Selain itu juga didasarkan pada keadaan sosial ekonomi buruh yang berhubungan dengan upah buruh dalam perusahaan.
Ternyata kebijaksanaan majikan yang diberikan ini berdasarkan atas penyimpangan dari ketentuan Instruksi Menteri Perburuhan Nomor 15/Inst/1964 dan Surat Edaran Menteri Tenaga Kerja Nomor 362/1967. Adanya penyimpangan ini tercantum dalam peraturan perusahaan.
Actions (login required)
|
View Item |