DINAMIKA KAWASAN WONOKROMO TAHUN 1942-1948

DONY ANGGONO, 120610227 (2014) DINAMIKA KAWASAN WONOKROMO TAHUN 1942-1948. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2014-anggonodon-32144-8.abstr-k.pdf

Download (98kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
FS. Sej. 21-14 Ang d.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Kawasan Wonokromo sebelum masa pendudukan Balatentara Jepang merupakan kawasan pertahanan Pemerintah Hindia-Belanda bagian selatan, tidak hanya itu Wonokromo juga daerah sentral dari perbatasan Sidoarjo dengan Wonokromo yang berangsur-angsur berubah menjadi kota metropolitan Surabaya. Permasalahan yang diteliti dalam penelitian ini adalah masyarakat kawasan Wonokromo dari tahun 1942-1948 dalam memasuki pendudukan Tentara Jepang hingga perjuangan penyatuan menyongsong kemerdekaan. Metode penelitian yang digunakan dalam penulisan ini adalah metode historis diantaranya, heuristic, kritik sumber dan historiografi. Hasil dari penelitian ini diantaranya warga kampung ikut meredam kerusakan sebab mereka tidak ingin perkampungan mereka terkena dampak. Kawasan Wonokromo dari masa ke masa dijadikan sebagai basis penggerak isu-isu politik mulai dari jaman Pemerintah Hindia Belanda. Di Jawa Timur, kawasan Wonokromo merupakan banteng pertahanan pertama, Sidoarjo waktu itu merupakan benteng pertahanan kedua; kemudian Porong dijadikan banteng ketiga oleh pemerintah Belanda. Diantara tiga tempat yang menjadi benteng pertahanan ini,pertahanan di Porong adalah yang paling kuat. Jika Balatentara Dai Nippon berhasil mendarat di Surabaya dan terus mendesak ke kawasan Wonokromo yang merupakan banteng pertama, kemudian mendesak terus ke Sidoarjo yang menjadi benteng pertahanan kedua. Wonokromo telah memiliki sejarah-psikologi social dan makna budaya perkotaan yang monumental karakter.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FS. Sej. 21/14 Ang d
Uncontrolled Keywords: HISTORIOGRAPHY-WONOKROMO (SURABAYA)
Subjects: A General Works > AZ History of Scholarship The Humanities > AZ200-361 History
Divisions: 12. Fakultas Ilmu Budaya > Ilmu Sejarah
Creators:
CreatorsNIM
DONY ANGGONO, 120610227UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorEdy Budi Santoso, S.S.,M.AUNSPECIFIED
Depositing User: sukartini sukartini
Date Deposited: 24 Jun 2014 12:00
Last Modified: 16 Aug 2016 07:29
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/14371
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item