DINAMIKA GERAKAN AL IRSYAD DALAM MEMPENGARUHI PERUBAHAN SOSIAL WARGA KETURUNAN ARAB KAMPUNG AMPEL SURABAYA UTARA

ABDUL AZIZ BIN FAUZI, 070710327 (2012) DINAMIKA GERAKAN AL IRSYAD DALAM MEMPENGARUHI PERUBAHAN SOSIAL WARGA KETURUNAN ARAB KAMPUNG AMPEL SURABAYA UTARA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2013-fauziabdul-28254-6.abstr-k.pdf

Download (62kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2013-fauziabdul-28254-1.FULLTEXT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini melihat dinamika gerakan Al Irsyad dalam mempengaruhi perubahan warga keturunan Arab Surabaya Utara ini Khususnya Ampel. Menjelaskan permasalahan yang terjadi pada gerakan Al Irsyad di Surabaya Utara Ampel, peneliti merumuskan permasalahan yaitu proses alur gerakan Al Irsyad dalam mempengaruhi perubahan sosial masyarakat keturunan Arab di wilayah Surabaya Utara Kampung Ampel. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan dan menganalisis secara Struktural tentang perkembangan Al Irsyad melalui dinamika gerakan Al Irsyad dalam mempengaruhi perubahan sosial memperlihatkan perkembangan yang terjadi dalam masyarakat. Khususnya dalam hal ini interaksi dalam Al Irsyad sebagai salah satu arus organisasi Islam dan sebagai agen perubahan sosial di Indonesia. Dinamika tersebut menghasilkan pemikiran-pemikiran yang berkembang melalui konteks sosial masyarakat. Analisis organisasi ini akan memberikan gambaran mengenai proses perubahan sosial masyarakat keturunan Arab Surabaya. Melalui teori Radcliffe Brown, Al Irsyad ditelusuri melalui Sistem Struktural yang memperlihatkan pembentukan mabadi (ideologi) dan relasi kuasa pengetahuan dalam Al Irsyad. Pembentukan mabadi dan relasi kuasa pengetahuan dalam Al Irsyad terekam dalam dinamika gerakan Al Irsyad. Dinamika gerakan Al Irsyad menggambarkan terjadinya perubahan-perubahan masyarakat yang berkembang dalam kampung Ampel. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa gerakan Al Irsyad memberikan manfaat serta hasil peningkatan mutu pendidikan, da’wah dan, sosial dengan para pemikiran Islam yang di bentuk oleh Syekh Ahmad Asy Syurkati yang berusaha menafsirkan Al Irsyad sebagai sebuah perubahan yang meluruskan ke jalan yang benar dengan bertahkim Al Qur’an dan Hadis. Inilah yang membuat Al Irsyad menjadi sebuah organisasi yang besar dan semakin berkembang dari waktu ke waktu.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 Fis.ANT 19/13 Fau d
Uncontrolled Keywords: GERAKAN AL IRSYAD
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB5-3640 Theory and practice of education
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Antropologi
Creators:
CreatorsNIM
ABDUL AZIZ BIN FAUZI, 070710327UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorNurcahyo Tri Arianto, Drs., M.HumUNSPECIFIED
Depositing User: shiefti dyah alyusi
Date Deposited: 19 Nov 2013 12:00
Last Modified: 02 Sep 2016 02:10
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/16443
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item