POLA WAKTU PEMBERIAN EKSTRAK RIMPANG KUNYIT PUTIH (Curcuma zedoaria) TERHADAP HISTOPATOLOGI PARU MENCIT (Mus musculus) YANG DIINDUKSI BENZO[a]PIREN

Rizka Fidyah Ayunda, 061011006 (2014) POLA WAKTU PEMBERIAN EKSTRAK RIMPANG KUNYIT PUTIH (Curcuma zedoaria) TERHADAP HISTOPATOLOGI PARU MENCIT (Mus musculus) YANG DIINDUKSI BENZO[a]PIREN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2015-ayundarizk-35683-6.abstr-t.pdf

Download (701kB) | Preview
[img]
Preview
Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2015-ayundarizk-35683-1.FULLTEXT.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Rizka Fidyah Ayunda. Pola waktu pemberian ekstrak rimpang kunyit putih (Curcuma zedoaria) terhadap histopatologi paru mencit (Mus musculus) yang diinduksi benzo[a]piren. Penelitian ini dilaksanakan di bawah bimbingan Bapak Dr. Iwan Sahrial Hamid, drh., M.Si. selaku dosen pembimbing penelitian, Bapak Prof. Dr. Sarmanu, drh., M.S. selaku pembimbing utama dan Bapak Sunaryo Hadi Warsito, drh. M.P. selaku pembimbing kedua. Penelitian ini dilakukan untuk menjawab permasalahan mengenai penggunaan ekstrak rimpang kunyit putih (Curcuma zedoaria) sebagai kemopreventif penyakit kanker paru dengan induksi benzo[a]piren sebagai zat karsiogenik. Efek ekstrak curcuma zedoaria dilihat melalui jumlah fokus tumor pada bronkiolus dan septa alveoli paru mencit yang diamati secara mikroskopis terhadap pola waktu pemberian ekstrak rimpang curcuma zedoaria yang paling optimal dalam menghambat karsinogenesis. Rimpang kunyit putih (Curcuma zedoaria) merupakan salah satu tanaman obat yang mengandung senyawa kurkumin yang sebelumnya terbukti efektif dalam penghambatan karsinogenesis. Ekstrak rimpang kunyit putih diberikan pada hewan uji yang dikelompokkan menjadi empat kelompok perlakuan yaitu terdiri dari kelompok I: kontrol positif benzo[a]piren, kelompok II: ekstrak Curcuma zedoaria 500 mg/kgbb pemberian hari ke 20, kelompok III: ekstrak Curcuma zedoaria 500 mg/kgbb pemberian hari ke 27, kelompok IV: ekstrak Curcuma zedoaria 500 mg/kgbb pemberian hari ke 34, kelompok V: kontrol

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK KH. 206-14 Ayu p
Uncontrolled Keywords: CURCUMA ZEDOARIA; PULMONARY
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture > SF600-1100 Veterinary medicine
Divisions: 06. Fakultas Kedokteran Hewan
Creators:
CreatorsNIM
Rizka Fidyah Ayunda, 061011006UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorIwan Sahrial Hamid, Dr., drh., M.Si.UNSPECIFIED
Depositing User: shiefti dyah alyusi
Date Deposited: 16 Feb 2015 12:00
Last Modified: 21 Sep 2016 10:06
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/21619
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item