ANALISIS HEALTH SERVICE QUALITY KESEHATAN GIGI DAN MULUT BERDASARKAN CUSTOMER VALUE DI PUSKESMAS MAUPONGGO KABUPATEN NAGEKEO NUSA TENGGARA TIMUR

YOSEPH SAGO, 100830478 (2010) ANALISIS HEALTH SERVICE QUALITY KESEHATAN GIGI DAN MULUT BERDASARKAN CUSTOMER VALUE DI PUSKESMAS MAUPONGGO KABUPATEN NAGEKEO NUSA TENGGARA TIMUR. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-sagoyoseph-17440-kkckkf-k.pdf

Download (309kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-sagoyoseph-14619-kkckkf-a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (895kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Rendahnya kunjungan pelayanan kesehatan gigi dan mulut di Balai Pengobatan Gigi Puskesmas Mauponggo Kabupaten Nagekeo, yang merupakan salah satu masalah kesehatan masyarakat di Indonesia. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi karakteristik penderita serta faktor sosial ekonomi, dalam mempengaruhi berobat di Balai Pengobatan Gigi Puskesmas Mauponggo Nusa Tenggara Timur. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan jenis penelitian cros sectional yang dilakukan dalam bulan Mei-Juni 2010. dengan jumlah 105 responden. Instrumen yang digunakan melalui wawancara dan kuesioner pada penderita, yang telah melakukan pengobatan di Balai Pengobatan Gigi Puskesmas Mauponggo Kabupaten Nagekeo NTT. Dengan hasil setelah dianalisis harapan sebelum berobat dan setelah memanfaatkan pelayanan kesehatan gigi dan mulut, bagi penderita yang belum memenuhi harapan (tidak puas) adalah Dimensi Convenience value, Personalization value, Social value dan Service value. Sedangkan hal yang positif yang telah memenuhi harapan penderita (puas) adalah Dimensi Performance value, Emotional value, Price value, dan Credit value. Selanjutnya dari hasil analisis, diperoleh isu strategis untuk menyusun rekomendasi sebagai salah satu upaya untuk memecahkan masaalah, guna meningkatkan pelayanan kesehatan gigi dan mulut di Puskesmas Mauponggo Kabupaten Nagekeo Nusa Tenggara Timur.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK FKM 148/10 Sag a
Uncontrolled Keywords: SERVICE QUALITY AND PATIENT SATISFACTION
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA1-418.5 Medicine and the state > RA399 Regulation of medical practice. Evaluation and quality control of medical care. Medical audit
Divisions: 10. Fakultas Kesehatan Masyarakat
Creators:
CreatorsNIM
YOSEPH SAGO, 100830478UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorStefanus Supriyanto, Prof. Dr., dr., M.S.UNSPECIFIED
Depositing User: Nn Shela Erlangga Putri
Date Deposited: 30 Mar 2011 12:00
Last Modified: 01 Aug 2016 13:08
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/22052
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item