FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN GAKI PADA ANAK SEKOLAH DASAR DI DUSUN SIDOWAYAH, DESA SIDOHARJO, KECAMATAN JAMBON, KABUPATEN PONOROGO

MAHMUDAH, 1007100089 (2011) FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN GAKI PADA ANAK SEKOLAH DASAR DI DUSUN SIDOWAYAH, DESA SIDOHARJO, KECAMATAN JAMBON, KABUPATEN PONOROGO. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-mahmudah-20718-fkm205-k.pdf

Download (294kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-mahmudah-17381-fkm205-f.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

GAKI (Gangguan Akibat Kekurangan Iodium) merupakan masalah gizi yang serius bagi masyarakat mengingat dampak yang ditimbulkan bagi kelangsungan hidup dan kualitas sumber daya manusia. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor yang berhubungan dengan kejadian GAKI di Dusun Sidowayah, Desa Sidoharjo, Kecamatan Jambon, Kabupaten Ponorogo. Jenis penelitian ini adalah observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Sampel penelitian ini adalah siswa SD kelas I - IV di SDN IV dan V Krebet beserta ibu sebanyak 67 orang yang didapat dengan metode cluster random sampling. Hubungan antar variabel diuji dengan uji Chi – Square dan Fisher’s Exact Test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan antara pengetahuan ibu tentang masalah GAKI (0,000), cara penggunaaan garam iodium pada proses memasak (0,000), pola konsumsi sumber iodium yaitu ikan laut (0,030), pola konsumsi sumber goitrogenik yaitu sawi (0,002) dengan status GAKI. Disarankan agar petugas pelayanan kesehatan di daerah setempat memberikan penyuluhan pada ibu tentang pencegahan GAKI, untuk meningkatkan pengetahuan ibu serta dapat melaksanakan pencegahan GAKI.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK FKM 205 / 11 Mah f
Uncontrolled Keywords: HEALTH EDUCATION
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB5-3640 Theory and practice of education > LB3401-3495 School hygiene. School health services
R Medicine > R Medicine (General) > R735-854 Medical education. Medical schools. Research
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA421-790.95 Public health. Hygiene. Preventive medicine > RA601-602 Food and food supply in relation to public health
Divisions: 10. Fakultas Kesehatan Masyarakat > Gizi Kesehatan
Creators:
CreatorsNIM
MAHMUDAH, 1007100089UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorDini Ririn Andrias, S.KM., M.ScUNSPECIFIED
Depositing User: Tn Fariddio Caesar
Date Deposited: 09 Nov 2011 12:00
Last Modified: 27 Oct 2016 15:46
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/23043
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item