ANALISIS BATUAN CORAL SEBAGAI BAHAN BAKU IMPLAN

DEWI INDARWATI, 080312634 (2007) ANALISIS BATUAN CORAL SEBAGAI BAHAN BAKU IMPLAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (Abstrak)
gdlhub-gdl-s1-2009-indarwatid-9901-mpf260-k.pdf

Download (528kB) | Preview
[img] Text (Full Text)
gdlhub-gdl-s1-2009-indarwatid-9550-mpf26_08.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang potensi coral laut sebagai bahan baku hydroxyapatite. Dari penelitian strukturnya menggunakan XRD diperoleh bahwa coral laut dari pantai Popoh (fozzilise coral) memiliki komposisi: MgSiO3 sebesar 3,677 %, FeSi sebesar 4,626 %, dan CaCO3 sebesar 91,696 %. Perlakuan untuk perbaikan terhadap komposisi coral laut tersebut dengan pemanasan (kalsinasi). Pemanasan pada suhu 900°C selama tiga jam menghasilkan komposisi coral menjadi CaO. Uji sifat fisis dan mekanik terhadap sampel tersebut menghasilkan berat jenis untuk coral murni dan coral hasil pemanasan secara berturut-turut sebagai berikut: (0,955 ± 0,027) g/m3, (3,149 ± 0,174) g/cm3, dan volume pori sampel hasil pemanasan sebesar (3,149 ± 0,174) g/cm3, serta titik patah untuk coral murni dan coral hasil pemanasan berturut-turut sebagai berikut: 11.32764 Mpa dan 22.04673 Mpa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPF 26/08 Ind a
Uncontrolled Keywords: DENTAL MATERIAL; MARINE BIOLOGY
Subjects: Q Science
Q Science > QC Physics > QC1-999 Physics
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Fisika
Creators:
CreatorsNIM
DEWI INDARWATI, 080312634UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSiswanto, Drs., MsiUNSPECIFIED
Thesis advisorAdri Supardi, Drs.,MSUNSPECIFIED
Depositing User: Tn Septian Eko Budianto
Date Deposited: 14 May 2009 12:00
Last Modified: 20 Jul 2016 06:22
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/25894
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item