PENGARUH SUHU DAN WAKTU SINTERING PADA PEMBENTUKAN PADUAN PbS

Nila Aremaya Wulan Sari, 089912006 (2005) PENGARUH SUHU DAN WAKTU SINTERING PADA PEMBENTUKAN PADUAN PbS. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2006-sarinilaar-2133-mpf01_0-k.pdf

Download (304kB)
[img]
Preview
Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2006-sarinilaar-2133-mpf01_06.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh suhu dan lama waktu sintering dalam pembentukan paduan PbS dan karakteristik yang dihasilkan. Pada penelitian ini sampel yang digunakan adalah logam paduan PbS (timbal-belerang) dengan dipanaskan (sintering) pada suhu dan waktu yang berbeda, yaitu suhu 110°C, 165°C, dan 220°C dalam waktu I jam dan 2 jam. Pemberian suhu dan waktu yang berbeda tersebut diharapkan dapat memberikan karakteristik yang berbeda pula, antara lain densitas. kekerasan dan energi gapnya. Paduan PbS tersebut dapat diaplikasikan sebagai salah satu bahan aktif diode semikonduktor (sebagai sumber cahaya laser). Hasil penelitian menunjukkan bahwa paduan logam PbS memiliki nilai densitas sebesar (6,133 ± 19%) g/cm3 pada suhu 165°C selama waktu 1 jam, nilai kekerasan sebesar (28,400 ± 1,202) HV pada suhu 220°C selama waktu 2 jam dan nilai Eg (energi gap) sebesar 0,72 eV pada suhua 165°C selama waktu 2 jam.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPF. 01/06 Sar p
Uncontrolled Keywords: SINTERING; LEAD - METALLURGY; TEMPERATURE MEASUREMENTS
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering
T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy > TN600-799 Metallurgy
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Fisika
Creators:
CreatorsNIM
Nila Aremaya Wulan Sari, 089912006UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSiswanto, Drs.,M.SiUNSPECIFIED
Thesis advisorDjoni Izak, Drs.,R,M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Shela Erlangga Putri
Date Deposited: 20 Sep 2006 12:00
Last Modified: 03 Aug 2016 07:15
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/26018
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item