PENGARUH MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS DAN KINERJA PASAR

HENNY LIDYAWATI, 040912338 (2012) PENGARUH MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS DAN KINERJA PASAR. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (599kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
FULLTEXT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini menganalisis pengaruh kebijakan modal kerja terhadap profitabilitas dan kinerja pasar pada perusahaan industri manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2006-2010 sebanyak 68 perusahaan. Penelitian ini menggunakan panel data pada program Eviews 4.1. Hasil yang didapatkan dari penelitian ini adalah kebijakan modal kerja agresif investasi dan pembelanjaan berpengaruh positif signifikan terhadap profitabilitas, dan pengaruhnya terhadap kinerja pasar adalah kebijakan modal kerja agresif investasi berpengaruh negatif, sedangkan kebijakan modal kerja agresif pembelanjaan mempunyai pengaruh positif terhadap kinerja pasar.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B.235/12 Lid p
Uncontrolled Keywords: Kebijakan Modal Kerja, ROA, Tobin’s Q, Analisis Panel Data pada program Eviews 4.1
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory > HB522-715 Income. Factor shares
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28-70 Management. Industrial Management
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
HENNY LIDYAWATI, 040912338UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorImam Syafi’i, Drs. Ec., M.Si.UNSPECIFIED
Depositing User: mat sjafi'i
Date Deposited: 26 Dec 2012 12:00
Last Modified: 09 Aug 2016 07:31
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/2612
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item