PENGARUH PROGRAM PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN TERHADAP TINGKAT KETERAMPILAN DAN EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN PT. SAMUDERA INDONESIA GROUP

R. ACHMAD FAUZIE EFFENDY, 048511936 (1993) PENGARUH PROGRAM PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN TERHADAP TINGKAT KETERAMPILAN DAN EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN PT. SAMUDERA INDONESIA GROUP. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (FULLTEXT)
Fulltext.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Dalam era globalisasi ^konomi dunia saat ini, di mana tingkat persaingan demikian kerasnya telah memacu peningkatan kebutuhan akan tenaga-tenaga terampil dan profesional di bidangnya. Tuntutan terhadap profesionalisme dalam setiap bidang pekerjaan semakin tinggi, karena itu semakin tampak adanya kebutuhan terhadap sumber daya manusia yang berkualitas. Sekalipun sumber daya manusia tidak pernah secara nyata muncul dalam sebuah neraca perusahaan, kini semakin disadari bahwa sumber daya manusia merupakan aset yang paling penting di antara jenis aset lainnya. Bahkan neraca itu sendiri secara keseluruhan pada hakekatnya adalah hasil usaha sumber daya manusia untuk suatu saat tertentu. Baik atau buruknya gambaran yang diberikan sebuah neraca tentang posisi keuangan sebuah perusahaan merupakan suatu gambaran tidak langsung mengenai tingkat efektivitas, produktivitas dan tingkat efisiensi hasil kerja seluruh sumber daya manusia pada perusahaan itu dalam sebuah kurun waktu tertentu.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B. 667/93 Eff p ( Abstrak tidak tersedia )
Uncontrolled Keywords: TRAINING EMPLOYEE
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Creators:
CreatorsNIM
R. ACHMAD FAUZIE EFFENDY, 048511936UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorImam Sjakir, Drs.EcUNSPECIFIED
Depositing User: hari
Date Deposited: 29 Jul 2013 12:00
Last Modified: 27 Jul 2016 03:16
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/266
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item