HIBRIDITAS TOKOH PRIBUMI DAN INDO DALAM DOMINASI KOLONIAL PADA NOVEL BUMI MANUSIA KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER

WENAS HARITAMA, 120110288 (2007) HIBRIDITAS TOKOH PRIBUMI DAN INDO DALAM DOMINASI KOLONIAL PADA NOVEL BUMI MANUSIA KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
haritamawe-7107-fsbi01-8.pdf

Download (217kB) | Preview
[img] Text (full text)
gdlhub-gdl-s1-2008-haritamawe-7107-fsbi01-8.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Fokus penelitian yang diangkat dari novel Bumi Manusia adalah hibriditas dalam perspektif poskolonial yang tergambar melalui karakteristik tokoh yang dilatarbelakangi oleh pengaruh kolonial melalui konteks latar sosial politis. Novel Bumi Manusia merupakan novel yang mampu secara khas memberikan gambaran mengenai pembentukan karakter tokoh-tokohnya melalui percampuran kebudayaan Timur dan Barat melalui wadah kolonialisasi serta memuat aktivitas dari tokoh-tokoh tersebut untuk bertahan dalam situasi kolonial yang diskriminatif. Dengan adanya daya tarik yang khas dari novel ini, mendorong peneliti untuk menelaah dalam sebuah penelitian berjudul "Hibriditas dan Strategi Tokoh dalam Dominasi Kolonial pada Novel Bumi Manusia karya Pramoedya Ananta Toer"

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FS BI.01/08 Har h
Uncontrolled Keywords: COLONIES IN LITERATURE; REVOLOTIONARY LITERATURE
Subjects: P Language and Literature > PN Literature (General) > PN0441 Literary History
Divisions: 12. Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Indonesia
Creators:
CreatorsNIM
WENAS HARITAMA, 120110288UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorI.B. Putra Manuaba, Dr.,Drs.,M.HumUNSPECIFIED
Depositing User: Tn Septian Eko Budianto
Date Deposited: 27 May 2008 12:00
Last Modified: 15 Jun 2017 21:32
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/27421
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item