PENDEKATAN NUMERIK UNTUK MENYELESAIKAN MODEL POLUSI PADA SISTEM DANAU DENGAN FUNGSI BESSEL

Nelli Dwi Astuti, 081012001 (2014) PENDEKATAN NUMERIK UNTUK MENYELESAIKAN MODEL POLUSI PADA SISTEM DANAU DENGAN FUNGSI BESSEL. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2015-astutinell-35207-6.ABSTRAK.pdf

Download (542kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2015-astutinell-35207-1.FULLTEXT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Model matematika untuk polusi pada sistem danau merupakan salah satu langkah nyata untuk menyelesaikan masalah pencemaran. Model polusi pada sistem danau ini berbentuk sistem persamaan diferensial linear yang terdiri dari tiga variabel yaitu banyaknya zat polutan pada danau 1, banyaknya zat polutan pada danau 2, dan banyaknya zat polutan pada danau 3. Tujuan dalam skripsi ini menjelaskan prosedur penentuan solusi model matematika polusi pada sistem danau dengan metode Bessel. Solusi model polusi pada sistem danau tersebut dihampiri dengan kombinasi linear fungsi Bessel. Model polusi pada sistem danau tersebut di transformasikan ke dalam bentuk persamaan matriks yang merepresentasikan sistem persamaan linear. Selanjutnya, solusi model didapatkan dengan cara menentukan koefisien dari kombinasi linear fungsi Bessel. Hasil simulasi numerik dengan metode Bessel tidak berbeda secara signifikan dengan hasil simulasi menggunakan metode Runge-Kutta.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK. MPM. 60-14 Ast p
Uncontrolled Keywords: MATHEMATICAL MODEL
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Creators:
CreatorsNIM
Nelli Dwi Astuti, 081012001UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorFatmawati, Dr., M.Si.UNSPECIFIED
Thesis advisorWindarto, Dr.M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Mrs Nadia Tsaurah
Date Deposited: 30 Jan 2015 12:00
Last Modified: 30 Aug 2016 06:34
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/28516
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item