SYLFANNA ZIZI M. FITRI, 040913041 (2013) PENGARUH PERUBAHAN PTKP TERHADAP PPH PASAL 21 TERUTANG BAGI PEGAWAI DAN DAMPAKNYA TERHADAP LAPORAN LABA RUGI DI BANK RAKYAT INDONESIA CABANG JOMBANG. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
|
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2014-fitrisylfa-29452-5.abstr-k.pdf Download (124kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
OK.pdf Restricted to Registered users only Download (961kB) | Request a copy |
Abstract
Pajak adalah pemasukan bagi negara yang diwajibkan kepada setiap warga negara yang digunakan untuk membiayai kegiatan operasional pemerintahan dan pembangunan. PPh pasal 21 merupakan pajak yang wajib dibayarkan oleh pegawai, dan sebagian dari pajak tersebut dibayarkan oleh perusahaan. Pajak yang dibayarkan oleh perusahaan merupakan beban bagi perusahaan. Menurut Peraturan Menteri Keuangan No.162/PMK.011/2012 mengenai Penyesuaian Besarnya Penghasilan Tidak Kena Pajak, PTKP berubah dari Rp15.840.000,00 per tahun menjadi Rp24.300.000,00 per tahun. PTKP baru berlaku efektif sejak tahun 2013. Dengan penerapan perubahan PTKP akan berpengaruh terhadap PPh Pasal 21 dan Laporan Laba Rugi di Bank Rakyat Indonesia Cabang Jombang. Untuk penerapan PTKP tersebut, PPh 21 yang dibayarkan akan semakin sedikit karena PTKP lebih besar dan akan memberikan keuntungan (laba) di dalam Laporan Laba Rugi Komersial. Hasil dari penelitian di Bank Rakyat Indonesia menunjukkan bahwa PPh 21 mengalami penurunan dan biaya yang ditanggung perusahaan semakin sedikit (dengan menganggap bahwa hal-hal yang berkaitan dengan perhitungan laba rugi komersial dianggap konstan).
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 A. 02/14 Fit p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | FINANCIAL STATEMENT | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance > HG1501-3550 Banking | ||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | mrs siti muzaroh | ||||||
Date Deposited: | 15 Jan 2014 12:00 | ||||||
Last Modified: | 08 Aug 2016 08:57 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/3111 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |