RAHAYU NOVITASARI, 081117005 (2016) IMPLEMENTASI JARINGAN SARAF TIRUAN SEBAGAI ALAT BANTU IDENTIFIKASI APENDISITIS AKUT. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
|
Text (ABSTRAK)
Abstrak.pdf Download (257kB) | Preview |
|
Text (FULL TEXT)
ST. T. 12-16 Nov i.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) | Request a copy |
Abstract
Telah dilakukan penelitian terkait identifikasi apendisitis akut menggunakan jaringan saraf tiruan. Pada penelitian ini digunakan 154 data rekam medis pasien rawat inap penderita apendisitis akut dan bukan apendisitis akut dari Rumah Sakit Universitas Airlangga. Program identifikasi dibuat menggunakan software Delphi 7, dengan proses pelatihan dan pengujian program menggunakan algoritma jaringan saraf tiruan backpropagation. Pelatihan yang dilakukan menunjukkan adanya pengaruh yang signifikan antara iterasi maksimal, batas MSE, jumlah neuron hidden, dan learning rate yang digunakan terhadap bobot-bobot akhir jaringan yang dihasilkan, sehingga sangat memengaruhi persentase pengujiannya. Pelatihan dan pengujian program yang dilakukan dengan berbagai kombinasi parameter masukan, menunjukkan bahwa parameter terbaik yang dapat digunakan pada program ini, ialah berupa; 1000 kali iterasi maksimal, batas MSE 0,000001, learning rate 0,1, dan neuron hidden sejumlah 5, yang mana dengan parameter tersebut, program berhasil mencapai keakuratan identifikasi data uji hingga 98,4375%.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKC KK ST. T. 12/16 Nov i | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Apendisitis Akut, JST, Backpropagation | |||||||||
Subjects: | R Medicine > RC Internal medicine > RC31-1245 Internal medicine R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology |
|||||||||
Divisions: | 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi | |||||||||
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Depositing User: | sukartini sukartini | |||||||||
Date Deposited: | 22 Jun 2016 04:35 | |||||||||
Last Modified: | 22 Jun 2016 04:35 | |||||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/33208 | |||||||||
Sosial Share: | ||||||||||
Actions (login required)
View Item |