Identifikasi Waste Pada Proses Produksi Gula Pg. Watoetoelis Sidoarjo

Kharisma Rizky Yuliani (2015) Identifikasi Waste Pada Proses Produksi Gula Pg. Watoetoelis Sidoarjo. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (HALAMAN JUDUL)
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (556kB)
[img] Text (ABSTRAK)
2. ABSTRAK.pdf

Download (271kB)
[img] Text (BAB 1)
3. BAB I.pdf

Download (281kB)
[img] Text (BAB 2)
4. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only until 7 May 2023.

Download (574kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
5. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only until 7 May 2023.

Download (290kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
6. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only until 7 May 2023.

Download (765kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
7. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only until 7 May 2023.

Download (221kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (262kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
9. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 7 May 2023.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

PG. Watoetoelis merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang produksi gula. Dalam usaha peningkatan produktivitas, pabrik gula ini harus mengetahui kegiatan yang dapat meningkatkan nilai tambah produk dan menghilangkan (pemborosan), oleh karena itu diperlukan suatu pendekatan lean agar dapat menghasilkan produk yang memiliki kualitas baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi waste pada proses produksi gula PG.Watoetoelis. Lean merupakan sebuah filosofi atau pemikiran mengenai bagaimana menghilangkan segala macam pemborosan di sepanjang aliran produksi agar dapat meningkatkan efisiensi. Analisa tersebut menggunakan value stream mapping untuk menggambarkan current state map dari PG. Watoetoelis. Dengan penggambaran current state map akan lebih mudah mengidentifikasi adanya pemborosan. Serta penggambaran diagram fishbone dilakukan penulis untuk memudahkan mengetahui faktor-faktor penyebab pemborosan tersebut. Berdasarkan hasil analisa, ditemukan adanya satu pemborosan.Pemborosan tersebut adalah pemborosan jenis menunggu sebesar 4,7% dari total jam giling. Penyebab pemborosan tersebut antara lain; keterlambatan bahan baku dan kerusakan mesin di lantai produksi. Untuk itu penulis menyarankan mengganti cadangan pemasok dan menambah mesin dengan kapasitas yang besar.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B. 116/15 Yul i
Uncontrolled Keywords: SUGAR-WASTE DISPOSAL
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory > HB1-3840 Economic theory. Demography
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
Kharisma Rizky YulianiNIM041012255
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
UNSPECIFIEDBaling KustriyonoNIDN-
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 09 Mar 2015 12:00
Last Modified: 07 May 2020 07:47
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/3471
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item