Yunus, 090214670 M (2005) PENGARUH MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA APARATUR PEMERINTAH DI LINGKUNGAN BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PROVINSI JAWA TIMUR. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
|
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s2-2006-yunus-888-tps_17_06.pdf Download (474kB) | Preview |
|
|
Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-s2-2006-yunus-888-tps_17_06.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk : (1) menganalisis motivasi dan kepuasan kerja secara parsial maupun simultan berpengaruh terhadap prestasi kerja aparatur pemerintah di lingkungan Badan Pendidikan dan Pelatihan Provinsi Jawa Timur; (2) menganalisis variabel di antara variabel motivasi dan kepuasan kerja yang mempunyai kontribusi dominan terhadap prestasi kerja aparatur pemerintah di lingkungan Badan Pendidikan dan Pelatihan Provinsi Jawa Timur. Populasi untuk penelitian ini adalah aparatur pemerintah di lingkungan Badan Pendidikan dan Pelatihan Provinsi Jawa Timur yang berjumlah 200 orang. Dari populasi tersebut di ambil jumlah sampel sebanyak 125 aparatur secara random sampling. Pengambilan sampel sebanyak 125 responden ini didasarkan pada pendapat Hair dklc, (dalam Ferdinand, 2002:47). Hair dkk., menyarankan bahwa ukuran sampel minimum adalah sebanyak 5 observasi untuk setiap estimated parameter. Dengan demikian dalam penelitian ini estimated parametemya berjumlah 22, maka jumlah sampel minimumnya adalah 22 x 5 = 110 responder. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Regresi Linier Berganda dengan alat analisis SPSS Versi 1L00. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) variabel motivasi dan kepuasan kerja secara simultan memiliki pengaruh yang bermakna terhadap prestasi kerja aparatur pemerintah di lingkungan Badan Pendidikan dan Pelatihan Provinsi Jawa Timur, hal ini ditunjukkan dengan hasil dari nilai Fin adalah sebesar 292,206 lebih besar dari F�bei sebesar 4,30; (2) secara parsial semua variabel babas (Xi dan X2) memiliki pengaruh yang signifikan terhadap prestasi kerja aparatur pemerintah di lingkungan Badan Pendidikan dan Pelatihan Provinsi Jawa Timur, dari hasil perhitungan diperoleh nilai thi��nya motivasi dan kepuasan kerja adalah sebesar 16,530 dan 8,065 lebih besar di banding tans yaitu 1,645; (3) Hasil analisis menunjukkan bahwa komponen variabel yang secara parsial memiliki pengaruh yang paling dominan terhadap prestasi kerja aparatur pemerintah di lingkungan Badan Pendidikan dan Pelatihan Provinsi Jawa Timur adalah motivasi (Xi) yang ditunjukkan olch nilai beta variabel ini paling besar yaitu 0,700 dihandingkan dengan nilai beta kepuasan kerja yaitu sebesar 0,342
Item Type: | Thesis (Thesis) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 TPS.17/06 Yun p | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | BOARD OF EDUCATION AND TRAINING, MOTIVATION, WORK SATISFACTION, EMPLOYEE PERFORMANCE | |||||||||
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF501-504.3 Motivation H Social Sciences > HF Commerce > HF5549-5549.5 Personnel management. Employment K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K(520)-5582 Comparative law. International uniform law > K3440-3460 Civil service. Government officials and employees |
|||||||||
Divisions: | 09. Sekolah Pasca Sarjana > S2 Pengembangan Sumber Daya Manusia | |||||||||
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Depositing User: | Nn Anisa Septiyo Ningtias | |||||||||
Date Deposited: | 2016 | |||||||||
Last Modified: | 15 Aug 2016 03:13 | |||||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/35965 | |||||||||
Sosial Share: | ||||||||||
Actions (login required)
View Item |