HUBUNGAN DERAJAT KEPARAHAN KLINIS PASIEN CAP DAN POLA KUMAN

EFRAIM KENDEK BIRING, NIM011080909 (2016) HUBUNGAN DERAJAT KEPARAHAN KLINIS PASIEN CAP DAN POLA KUMAN. Thesis thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (440kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
PPDS. PKR. 16-16 Bir h.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Latar belakang Tingkat kematian pasien CAP meningkat sesuai dengan peningkatan derajat keparahan. Infeksi bakteri gram-negatif memiliki kaitan dengan sepsis berat meskipun patofisiologinya belum diketahui dengan jelas. Tujuan Mengevaluasi adanya hubungan derajat keparahan klinis pasien CAP dengan pola kuman tertentu. Pasien dan metode Data pasien CAP yang dirawat di instalasi rawat inap paru RSUD Dr.Soetomo Surabaya mulai 1 Agustus 2012 sampai 31 Juli 2015. Dicatat jenis kuman berdasarkan kultur dahak atau darah dan dilakukan penghitungan nilai PSI kemudian dianalisa secara retrospektif. Hasil Terdapat 55 subyek penelitian yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi. Tidak terdapat hubungan derajat keparahan klinis pasien CAP dengan pola kuman (p=0,706). Kesimpulan Tidak terdapat hubungan derajat keparahan klinis pasien CAP dengan pola kuman

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKA KK PPDS. PKR. 16/16 Bir h
Uncontrolled Keywords: CAP, derajat keparahan, pola kuman
Subjects: Q Science > QR Microbiology > QR75-99.5 Bacteria
R Medicine > RC Internal medicine > RC705-779 Diseases of the respiratory system
Divisions: 01. Fakultas Kedokteran > Ilmu Pulmonologi dan Ilmu kedokteran Respirasi
Creators:
CreatorsNIM
EFRAIM KENDEK BIRING, NIM011080909NIM011080909
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorLAKSMI WULANDARI, Dr., dr., Sp.P(K), FCCPUNSPECIFIED
Depositing User: sukartini sukartini
Date Deposited: 28 Jun 2016 06:20
Last Modified: 28 Jun 2016 06:20
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/39679
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item