PROSEDUR PENERIMAAN TELEPON DALAM DIVISI TELEPON OPERATOR BEST WESTERN PAPILIO SURABAYA

Anisa Lujeng Cahyani, 041310613026 (2016) PROSEDUR PENERIMAAN TELEPON DALAM DIVISI TELEPON OPERATOR BEST WESTERN PAPILIO SURABAYA. Other thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (FULLTEXT)
201.39769.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Bidang komunikasi, khususnya telekomunikasi telah berkembang demikian pesatnya sejalan dengan perkembangan teknologi yang terus melaju dan meningkat seiring dengan perkembangan zaman dan kebutuhan masyarakat. Untuk menunjang kebutuhan masyarakat dan kebutuhan komunikasi, maka fasilitas dan arana telekomunikasi telah menjamur. Seperti saat ini telah banyak tersedia layanan telepon selular yang meluncurkan berbagai jenis pilihan kartu telepon untuk menunjang tuntutan pasar akan kebutuhan masyarkat yang menginginkan sarana komunikasi yang mudah dan murah. Hotel adalah salah satu jenis akomodasi yang mempergunakan sebagian atau keseluruhan bagian untuk jasa pelayanan penginapan, penyedia makanan dan minuman serta jasa lainnya bagi masyarakat umum yang di kelola secara komersil (Keptusan Menteri Parpostel no Km 94/HK103/MPPT 1987). Hotel berperan penting dalam menyediakan tempat peristirahatan bagi para pembisnis dan wisatawan yang berkunjung ke Surabaya.Hotel itu sendiri identik dengan tempat yang nyaman, pelayanan yang memuaskan bagi para tamu. Hal ini akan berdampak kepada hotel, apabila tamu terpuasakan oleh pelayanan yang di berikan oleh hotel, maka tamu tersebut akan menceritakan kepada semua temannya dan nama hotel tersebut akan dikenal oleh semua orang dan akan mendapatkan predikat yang baik dimata masyarakat. Best Westren Papilio Hotel Surabaya merupakan salah satu hotel berbintang empat yang terletak di daerah Surabaya selatan yang merupakan satu – satunya hotel dengan jaringan Internasional yang terdapat di 100 Negara seluruh dunia.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: KKB KK-2 FV.MP.17/16 Cah p
Uncontrolled Keywords: PROSEDUR PENERIMAAN TELEPON; BEST WESTERN PAPILIO SURABAYA
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD59-59.6 Public relations. Industrial publicity
H Social Sciences > HF Commerce > HF5546-5548.6 Office management
Divisions: 15. Fakultas Vokasi > Departemen Bisnis > D3 Manajemen Perhotelan
Creators:
CreatorsNIM
Anisa Lujeng Cahyani, 041310613026UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorFitri Ismiyanti, Dr., SE.,M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Guruh Haris Raputra, S.Sos., M.M. '-
Date Deposited: 12 Jul 2016 02:01
Last Modified: 01 Aug 2017 18:46
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/39769
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item