PREPARASI ANTI HY SEBAGAI BAHAN BAKU SEMEN BEKU DAN EMBRIO BEKU BERJENIS KELAMIN BETINA

Husni Anwar (2011) PREPARASI ANTI HY SEBAGAI BAHAN BAKU SEMEN BEKU DAN EMBRIO BEKU BERJENIS KELAMIN BETINA. UNIVERSITAS AIRLANGGA, Surabaya. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-res-2013-anwarhusni-27678-lp17-12-p.pdf

Download (92kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memproduksi protein Anti H-Y I HY Antisera yang disintesis dari suspensi limpa kelinci jantan belum lepas sapih , kemudian apakah antibody H-Y tersebut dapat dibuat dengan cara melakukan imunisasi pada kelinci jantan dewasa, serta nantinya diuji biologis untuk mengetahui pergeseran sex ratio terhadap anak yang dilahirkan. Hewan coba yang digunakan adalah kelinci jantan yang belum lepas susu, kelinci jantan dewasa untuk diimunisasi dengan suspensi limpa,Untuk purifikasi serum dengan metode SAS yang dilanjutkan dengan dialysis, kemudian kadar antibodi anti HY diukur dengan menggunsksn metode Biuret HasH penelitian menunjukkan bahwa Dari sekitar 15 cc serum hasil bleeding pada minggu ke -7 setelah penambahan SAS dengan perbandingan 1: 1 kemudian dihomogenasi dengan menggunakan vortex akhirnya diperoleh presipitat sekitar 4 cc (bentuk setengah padat), kemudian dengan melihat kurva standar BSA dan nilai absorbansi terlihat kadar antibody anti HY adalah sebesar 21825 I-/g/mL

Item Type: Other
Additional Information: KKC KK LP 17/12 Anw p
Uncontrolled Keywords: HY antigen dan HYantisera, Pilih Kelamin,
Subjects: Q Science > Q Science (General) > Q179.9-180 Research
S Agriculture > SF Animal culture > SF600-1100 Veterinary medicine > Including veterinary genetics, ethology, anatomy, physiology, embryology, pathology
Divisions: Unair Research > Non-Exacta
Creators:
CreatorsNIM
Husni AnwarUNSPECIFIED
Depositing User: Tn Joko Iskandar
Date Deposited: 19 Oct 2016 23:21
Last Modified: 19 Oct 2016 23:21
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/40961
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item