WANITA DI SEKTOR INFORMAL (STUDI DESKRIPTIF TENTANG KEHIDUPAN WANITA PENJAJA DI KOTAMADYA SURABAYA)

Sutinah, Dra., MS and Siti Noerma, Dra., MS and Sri Sanituti H., SH., MS and Sri Moerdiyati, Dra., MS and Tuti Budirahayu, Dra. (1993) WANITA DI SEKTOR INFORMAL (STUDI DESKRIPTIF TENTANG KEHIDUPAN WANITA PENJAJA DI KOTAMADYA SURABAYA). UNIVERSITAS AIRLANGGA, Surabaya. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-res-2014-sutinah-32395-3.ringk-(1).pdf

Download (120kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-res-2014-sutinah-32395-full text.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memahami kondisi sosial ekonomiwaita penjaja (pedagang kecil)di Pantai Kenjeran. Pentingnya penelitian ini terutama terletak pada kenyataan bahwa taman hiburan Pantai Kenjeran itu tidak setiap hari dipenuhi oleh pengunjung, hanya pada hari libur dan Minggu saja. Penelitian ini menyangkut berbagai hal, antara lain tentang alokasi waktu tyang dilakukan oleh para wanita, permasalahan yang dihadapinya serta sumbangan wanita penjaja tersebut pada ekonomi keluarga sebagai bahasan utama dalam penelitian ini. Penelitian ini menghasilkan kesimpulan bahwa; pertama, kondisi sosial ekonomi wanita penjaja di Pantai Kenjeran tergolong relatif rendah, hal ini bisa dilihat dari penghasilan yang didapat setiap harinya, model serta jumlah dagangannya. Kedua, wanita penjaja ternyata masih mengutamakan pekerjaan rumah tangga, hal ini bisa dilihat bahwa wanita penjaja akan berangkat berjualan apabila telah menyelesaikan pekerjaan rumah tangganya. Ketiga, permasalahan yang dihadapi permasalahan yang dihadapi para penjaja adalah bila dagangannya tidak laku terutama jenis dagangan yang mudah busuk seperta makanan basah. Keempat, sumbangan wanita penjaja pada ekonomi keluarga besar, karena sebagian besar suami mereka tidak mempunyai pekerjaan tetap.

Item Type: Other
Additional Information: KKB KK-2 305.4 Wan
Uncontrolled Keywords: WANITA
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5428-5429.6 Retail trade
H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare > HV1-9960 Social pathology. Social and public welfare. Criminology > HV697-4959 Protection, assistance and relief > HV697-3024 Special classes > HV1442-1448 Women
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Unair Research > Non-Exacta
Creators:
CreatorsNIM
Sutinah, Dra., MSUNSPECIFIED
Siti Noerma, Dra., MSUNSPECIFIED
Sri Sanituti H., SH., MSUNSPECIFIED
Sri Moerdiyati, Dra., MSUNSPECIFIED
Tuti Budirahayu, Dra.UNSPECIFIED
Depositing User: Nn Duwi Prebriyuwati
Date Deposited: 10 Sep 2016 09:20
Last Modified: 10 Sep 2016 09:20
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/42111
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item