PERANAN KADER KB-GIZI DALAM KEGIATAN PENIMBANGAN (POKBANG) BALITA

Daniel T. Sparringa, Drs and Doddy Sumbodo Singgih, Drs and Soetandyo Wignjosoebroto, Prof.,MPA (1989) PERANAN KADER KB-GIZI DALAM KEGIATAN PENIMBANGAN (POKBANG) BALITA. Universitas Airlangga, Surabaya. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-res-2014-sparringad-32545-2.abstrak.pdf

Download (152kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-res-2014-sparringad-32545-2fullk.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian deskript1f yang diselenggarakan ini secara spesifik hendak menjawab permasalahan ten tang sejauh mana peranan Kader KB-Gizi dalam kegiatan penimbangan (POKBANG BALITA) khususnya dalam praktek meja-4. Setelah melalui serangkaian prosedur penelitian.~aka dihasilkan sebuah kesimpulan bahwa peranan Kader KB-Gizi belum sepenuhnya mampu melakukan alih-kelola program. Sejauh jauhnya Kader baru mampu melakukan peranan pada meja-1 (pendaftaran ) dan meja-2 ( penimbangan ). Sedan]kan pada meja-3 ( pencatatan ) dan meja-4 ( penyuluhan ) masih didominasi 0leh pengelola program yang formal. Kader yang dalam hal inidiharapkan dapat bertindak sebagai dinamisator. ternyata masih belum mampu menunjukkan otoaktivitas yang baik. Mereka masih nampak dependen terhadap pengelola program yang lain. Sehingga masih cukup sulit untuk mendudukkan posisinya sebagai primus interpares

Item Type: Other
Additional Information: KKB KK-2 304.66 Spa p-1
Uncontrolled Keywords: keluarga berencana ; gizi
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA421-790.95 Public health. Hygiene. Preventive medicine > RA773-788 Personal health and hygiene
R Medicine > RG Gynecology and obstetrics > RG1-991 Gynecology and obstetrics > RG133-137.6 Conception. Artificial insemination. Contraception
R Medicine > RJ Pediatrics > RJ101 Child Health. Child health services
T Technology > TX Home economics > TX341-641 Nutrition. Foods and food supply
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Unair Research > Non-Exacta
Creators:
CreatorsNIM
Daniel T. Sparringa, DrsUNSPECIFIED
Doddy Sumbodo Singgih, DrsUNSPECIFIED
Soetandyo Wignjosoebroto, Prof.,MPAUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Anisa Septiyo Ningtias
Date Deposited: 21 Sep 2016 02:37
Last Modified: 21 Sep 2016 02:37
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/44194
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item