PELAPORAN EFEKTIVITAS PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN KAS DALAM MENJAGA TINGKAT LIKUIDITAS PADA PT. ALAM INDOMEGAH PASURUAN

KUSBIYANTORO (2004) PELAPORAN EFEKTIVITAS PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN KAS DALAM MENJAGA TINGKAT LIKUIDITAS PADA PT. ALAM INDOMEGAH PASURUAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS A.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
A 233-04 Kus p.pdf

Download (518kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id IRLANGGA

Abstract

Perusahaan sebagai organisasi yang berorientasi laba sudah tentu menginginkan keberhasilan. Keberhasilan tersebut dapat diukur dengan tercapainya tujuan perusahaan. Adapun tujuan perusahaan sendiri berfungsi sebagai pedoman bagi manajemen untuk menjalankan aktivitas perusahaan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan. Tujuan ini dapat dicapai apabila perusahaan mampu mengatasi berbagai hambatan yang timbul dari dalam maupun dari luar perusahaan. Dengan tercapainya tujuan perusahaan, maka diharapkan keuntungan yang diperoleh dapat menjamin kelangsungan hidup dan perkembangan perusahaan. Untuk itu perencanaan dan pengendalian sebagai bagian dari fungsi manajemen mutlak dibutuhkan oleh perusahaan guna memudabkan tugas manajemen dalam mencapai tujuan. Dalam penelitian ini peneliti dapat merumuskan permasalaluui sebagai berikut: Bagaimanakah efektivitas perencanaan dan pengendalian kas pada PT. Alam Indomegah Pasuruan dalam menjaga tingkat likuiditas? Penelitian ini bertujuan untuk mengukur'tingkat efektivitas perencanaan dan pengendalian kas yang dilakukan PT. Alam Indomegah Pasuruan dalam usaha menjaga tingkat likuiditas perusahaan. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan menggunakan data berupa data primer dan data sekunder yang diperoleh dari pihak manajemenlkaryawan PT. Alam Indomegah Pasuruan baik secara langsung maupun tidak langsung. Data~data yang sudah diperoleh kemudian dianalisa dengan cara Penyusunan Budget Kas dan analisa ratio likuiditas. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan, peneliti dapat mengambil kesimpulan bahwa: perusahaan masih lemah dalam merencanakan dan mengendalikan kasnya yang ditandai dengan semakin tingginya tingkat ratio likuiditas perusahaan dari tahun ke tahun.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK2 A 233-04 Kus p ( FILE FULLTEXT TIDAK TERSEDIA )
Uncontrolled Keywords: PELAPORAN EFEKTIVITAS PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN KAS DALAM MENJAGA TINGKAT LIKUIDITAS PADA PT. ALAM INDOMEGAH PASURUAN
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
KUSBIYANTORONIM040023440-E
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorHENDARJA TNO, Drs. . M.Si.,Ak.UNSPECIFIED
Depositing User: Dwi Marina
Date Deposited: 24 Nov 2016 01:30
Last Modified: 24 Nov 2016 01:30
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/46992
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item