FAKTOR, BENTUK DAN STRUKTUR GERAKAN PERLAWANAN PETANI Studi Deskriptif Identifikasi Faktor. Bentuk dan Struktur Gerakan Perlawanan Petani di Desa Sumbenanyar. Kec. Nguling Kab. Pasuruan Jawa Timur

YASMANI NUR ADI, 079615114 (2002) FAKTOR, BENTUK DAN STRUKTUR GERAKAN PERLAWANAN PETANI Studi Deskriptif Identifikasi Faktor. Bentuk dan Struktur Gerakan Perlawanan Petani di Desa Sumbenanyar. Kec. Nguling Kab. Pasuruan Jawa Timur. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK FIS P 19-02 ADI P 079615114.pdf

Download (928kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Petan! se.ringkali digambarkan sebaga! masyarakat yang hidupnya seolah-olah pasiC, a patis, Catalistis, sulit menerima peru bahan, tidak rasional dan bukan eaktor yang penting dalam perkem bangan sosia!. Sejarah telah mencatat bahwa petani menjadi aktor utama bagi perubahan sosial, seperti yang terjadi di Ona. Gerakan petan! di Indonesia send!r! sudah berlangsung lama, dari jaman kolonlalisme hingga era yang dinamakan refonnasi ini. Kebijakan Iandrefonn atau pendistribusian tanah yang dicetuskan rezim Orde Lama membawa harapan bagi petani, telap! seiTing dengan perubahan rezim sebagai ekses dari peristiwa G30SjPKl d! tahun 1965 pelaksanaan Ialldrefonll tidak bisa diteruskan. Orde Barn yang bertumpu pada mazhab stabilisasi dan pembangunanisme temyata juga tidak mampu menjadlkan nasib petani lebih balk. Di masa ini juga banyak terjadi kasus peram pasan tanah-tanah petani oleh pihak negara. Perlawanan petani sebagai sebuah gerakan sosia! yang banyak muneu! di era reformasi !ebih banyak didasari pada persoalan sengketa tanah balk dengan PTPN, pihak swasta dan juga Milner. Objek penelitian yang dipilih adaJah perlawanan petani yang terjadi di desa Sumberanyar sebagai gambaran dari perlawanan petani yang muncul diawal era reformasi yang bersengketa dengan militer. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif bertipe deskriptif untuk menjelaskan faktor-faktor penyebab, bentuk dan struktur yang dilihat dati tujuan atau sasaran, kepemimpinan dan basis massa dalam gerakan perlawanan petani Sumberanyar. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara mendalam dengan individu-individu yang terlibat langsung dengan gerakan perlawanan tersebut dan data kepustakaan. Data-data yang diperoleh kemudian dianalisa dengan proses analisis data yaitu: data dlkumpulkan, dibaca, ditelaah, dan kemudian dikeJompokan untuk memudahkan analisis. Setelah itu data dtinterpretas!kan untuk selanjutnya disajikan dalam bentuk narasi. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa faktor muneulnya perlawanan petam Sumberanyar ada lima dan saling berhubungan yaitu, raktor status tanah yang belum jelas, faktor munculnya organisasi petani FKTS, munculnya perasaan ketidakpuasan atas kondisi yang melingkupi petani. faktor peran LBH Surabaya dan terakhir situas! dan kondisi politik saat itu yakni adanya gerakan reformasi. Bentuk gerakan perlawanan tersebut dikategorikan menjadi dua yaitu institusional seperti pengaduan ke BPN dan hearing dengan DPRD Pasuruan dan bentuk non-institusional seperti aksi-aksi terselubung, demontrasi serta aksi reklaiming. Tujuan dari gerakan periawanan petani adalah pengembaIian tanah disertai pengakuan secara legal Jarmal dari negara kepada petan!. Kepemimpinan gerakan perlawanan petani dipegang oleh orang-orang yang berpengaruh }'ang berasal dan elit agama, kaum terdidik yang tercermin pada pengurus FKTS. Basis massa yang terlibat temyata jumlah antara pria dan perempuan hampir sarna, rata-rata berumur diantara 37 tahun sampai 41 tahun, mayoritas jenis pekerjaan adalah buruh tam dan petani kemudian agama yang dianut oleh basis massa semua beragama Islam dengan kultur budaya Madura yang kenta!.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK FIS P 19-02 Adi p (FULLTEXT TIDAK TERSEDIA)
Uncontrolled Keywords: PERLAWANAN PETANI
Subjects: J Political Science
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Creators:
CreatorsNIM
YASMANI NUR ADI, 079615114UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorWisnu Parmutanto, Drs., MsiUNSPECIFIED
Depositing User: Tatik Poedjijarti
Date Deposited: 29 Nov 2016 00:39
Last Modified: 14 Jun 2017 20:05
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/47404
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item