ANALISIS KAUSALITAS KEPUTUSAN DIVIDEN, INVESTASI, DAN PEMBIAYAAN PADA PERUSAHAAN ROKOK YANG TERDAFTAR PADA BURSA EFEK SURABAYA

ABIE FAISAL NARO, 049314298 (2000) ANALISIS KAUSALITAS KEPUTUSAN DIVIDEN, INVESTASI, DAN PEMBIAYAAN PADA PERUSAHAAN ROKOK YANG TERDAFTAR PADA BURSA EFEK SURABAYA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
A 186-00 Nar a.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan kausalitas antara keputusan di viden, investasi, dan pembiayaan pada perusahaan rokok yang terdaftar pada Bursa Efek Surabaya. Obyek ini diambil karena perusahaan rokok memiliki akti va tetap berwujud sebagai unsur investasi yang dominan dan total aktiva perusabaan. Hasil analisis diharapkan dapat memberikan infonnasi bagi pihak-pihak yang terkait, terutama bagi manajemen, investor, kreditor. Bapepam, dan Jembaga penunjang pasar modal Jainnya dalam menentukan kebijakan yang berkaitan dengan keputusan dividen, investasi, dan pembiayaan. Pengambilan sam pel dilakukan secara purposive sampling. Analisis model auto regressive Grenger /eSI dan vee/or au/a regressive (V AR) digunakan untuk mengetahui hllbungan kausalitas keputusan dividen, investasi, dan pembiayaan perusahaan. Hasil penelitian dari hipotesis pertama terbukti secara parsia! bahwa kebijakan investasi mempengaruhi kebijakan dividen. Makna dari temuan ini ada!ah bahwa kenaikan dividen merupakan sinyal adanya kenaikan investasi tanpa menggang!:,rtl pemupllkan laba ditahan. Kondisi ini menunjllkkan bahwa keplltusan investasi aktiva tetap berwujud bagi emiten di Indonesia dan sumber pembiayaan dari perbankan di Indonesia masih kurang sehat. Penyebabnya adalah infonnasi keuangan emiten yang kurang transparan dan masih adanya praktek-praktek yang tidak sehat melaluii rekayasa Japoran keuangan. Hal ini akan berdampak negatif pada fundamental makro ekonomi Indonesia dan merugikan pemegang saham minoritas. Temuan penelitian ini berbeda dengan temuan Mbodja dan Mukherjee (1994) yang obyek penelitiannya'di Amerika Serikat, dimana penelitian tersebut menunjukkan bahwa kenaikan investasi dan pembiayaannya dari hutang jangka panjang memerlukan waktu pemupukan Iaba ditahan dalam rangka menaikkan borrowing capacity. Temuan lain dari uji hipotesis kedua dan ketiga dapat diterima secara signifikan hubungan kausalitas 2 arab positif antara keputusan pembiayaan (FIN) dengan investasi (INV) dan pembiayaan (FIN) dengandividen (DIV). Temuan ini memberikan makna bahwa perlu adanya kebijakan dividen yang tepat untuk menjaga keseimbangan antara kepentingan pemegang saham dengan pemanfaatan peiuang investasi lewat penambahan hutangjangka panjang dengan memperhatikan batasan borrowing capacity yang diperkenankan. v

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation > HG4551-4598 Stock exchanges
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Creators:
CreatorsNIM
ABIE FAISAL NARO, 049314298UNSPECIFIED
Depositing User: Ms noviyanti wulandari
Date Deposited: 30 Nov 2016 18:11
Last Modified: 19 Jun 2017 17:47
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/47716
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item