DWl PRIHASTUTI
(2003)
PRAKTEK KERJA LAPANGAN DAN BIBLIOGRAFI BERANOTASI TENTANG MANAJEMEN DIRUANG BACA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS AIRLANGGA
SURABAYA.
Tugas Akhir D3 thesis, AIRLANGGA UNIVERSITY.
Abstract
Berdasarkan laporan praktek kerja lapangan yang dilakukan di Ruang Baca Fakultas Ekonomi Universitas Airlangga selama 30 hari yang penulis sajikan, penulis dapat menyimpulkan tentang mekanisme kerja yang ada di Ruang Baca Fakultas Ekonomi Universitas Airlangga sebagai berikut :
1. Dengan sumber daya manusia yang hanya 4 orang dengan sistem tertutup, maka terasa sangat kurang karenanya banyak tugas-tugas pengolahan dan kepustakawann yang belum sempat dikerjakan.
2.Segala kegiatan Administrasi -kesekretariatan Ruang Baca seluruhnya ditangani oleh Fakultas Ekonomi UNAIR, kecuali pendaftaran anggota dan penerimaan skripsi.
Actions (login required)
|
View Item |