FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DIVIDEND PAYOUT RATIO (DPR) PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIC

VERA RIANTO, 040123662/E (2004) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DIVIDEND PAYOUT RATIO (DPR) PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIC. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (abstrak)
kk B 131.05 ria f.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Studi ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel insider ownership, leverage, profitability, bussines risk dan growth terhadap dividend payout ratio (DPR) pada perusahaan-perusahaan manufaktur yang go public. penulis menggunakan model analisis regresi berganda untuk menganalisis kelima variabel itu dan melakukan uji t dan F untuk menguji variabel-variabel yang diduga mempengaruhi devidend payout ratio tersebut. Dengan menggunakan sampel dari perusahaan-perusahaan manufaktur yang go public selama periode 1999-2002, yang diperoleh sebanyak 14 perusahaan, menunjukkan bahwa dari kelima variabel bebas tersebut diatas, hanya variabel leverage saja yang berpengaruh secara signifikan terhadap DPR, sedangkan keempat variabel lainnya secara individual tidak memiliki pengaruh yang cukup bermakna terhadap dividend payout ratio. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberi masukan yang berguna bagi para praktisi dan akadmeisi. Juga bagi para emiten, penelitian ini diharapkan dapat menjadi pertimbangan dalam membuat keputusan terhadap kebijakan dividen agar dapat memaksimalkan nilai perusahaan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: fulltext tidak tersedia
Uncontrolled Keywords: manufaktur, dividen payout ratio
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD9720-9975 Manufacturing industries
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
VERA RIANTO, 040123662/EUNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorWINDIJARTO, Drs. Ec. , MBAUNSPECIFIED
Depositing User: Ny Wahyuni -
Date Deposited: 04 Dec 2016 21:37
Last Modified: 04 Dec 2016 21:37
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/48101
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item