REAKSI HARGA SAHAM TERHADAP SIDANG PARIPURNA DPR-RJ TANGGAL 30 MEl 2001

PUTU ADHI ROZANO, 049715678 (2002) REAKSI HARGA SAHAM TERHADAP SIDANG PARIPURNA DPR-RJ TANGGAL 30 MEl 2001. Skripsi thesis, Airlangga University.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK B 53-02 ROS R.pdf

Download (210kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Banyak penelitian membuktikan bahwa risiko politik (political risk) dan risiko negara (country risk) merupakan faktor yang dominan terhadap tingkat return dalam investasi di pasar modal. Di Indonesia, political risk dan country risk mempunyai dampak yang cukup besar. Fakta ini dapat dilihat dari adanya reaksi harga saham terhadap event politik yang terjadi, terutama dalam masa krisis ekonomi.dan reformasi akhir-akhir ini. Dan setiap event yang terjadi, dapat dilihat bahwa pasar modal bereaksi sesuai dengan event politik yang terjadi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B 53 02 Roz r FILE FULLTEXT TIDAK ADA
Uncontrolled Keywords: saham
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
PUTU ADHI ROZANO, 049715678UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorAmiruddin Umar, Dr H SEUNSPECIFIED
Depositing User: Turwulandari
Date Deposited: 05 Dec 2016 19:58
Last Modified: 02 Jul 2017 18:17
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/48319
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item