RAHADIAN PRILAHARDO, 049414600
(2000)
PEMANFAATAN INFORMATION AGENT DAN KONSEP KNOWLEDGE BASE DSS DALAM PENYEDIAAN INFORMASI KUALITATIF STUDI KASUS PADA SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PT. X DISURABAYA.
Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
Abstract
Diharapkan penelitian lnt mencapai tujuan untuk memperoleh gambaran yang jelas dalam menjawab pertanyaan bagaimana menyediakan infonnasi reievan yang paling akurat, komprehensif dan konsisten. serta memiliki manfaat khususnya tentang peran information agent dan DSS bagi pengambilan keputusan. Obyek penelitian adalah perusahaan ekspedisi muatan kapal laut (PT.X) berkedudukan di Surabaya. Saat penelitian, perusahaan tetsebut sedang membangun sistem infonnasi manajemen terintegrasi dan terotomatisasi sehingga secara sistem kebutuhan manajemen telah tercukupi. Pembaha'ian terfokus pada implementasi DSS dan kerangka IA agar dapat menjawab pertanyaan "secara umum apakah manajemen dapat menghasilkan keputusan lebih baik ?". Sistematika pembahasan dimulai dan alur sistem yang telah diterapkan. Alur sistem yang telah dibuat PT.ACTS selaku pembangun otomatisasi sistem infonnasi terintegrasi dibuat untuk memenuhi kebutuhan manajemen. Implementasi IA dalam sistem menuqjukkan peran IA untuk mengumpulkan dan mengolah data kualitatif sehingga dapat menunjang keputusan manajemen PT.X Hasil impJementasi IA sebagai pendukung DSS khususnya dalam konteks konsep knowledge base DSS adalah menghasilkan pelaporan infonnasi kualitatif. Sedangkan pelaporan infonnasi kuantitatif dengan mengambil satu contoh kasus penetapan tarif angkutan.
Actions (login required)
|
View Item |