HUBUNGAN HUKUM ANTARA PT. FEDERAL INTERNATIONAL FINANCE DENGAN PENERIMA FASILITAS DALAM PERJANJIAN PEMBIAYAAN KONSUMEN

DEWI ANDRIYANI, 039914960 (2003) HUBUNGAN HUKUM ANTARA PT. FEDERAL INTERNATIONAL FINANCE DENGAN PENERIMA FASILITAS DALAM PERJANJIAN PEMBIAYAAN KONSUMEN. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK PER 63-03 AND H.pdf

Download (329kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Berdasarkan atas pembahasan dari pennasalahan yang diuraikan dalam bab -bab terdahulu, maka dapat saya simpulkan sebagai berikut : (a). Bahwa Keberadaan perjanjian kredit dalam perjanjian pernbiayaan konsumen adalah sebagai perjanjian pokok dari perjanjian pembiayaan konsumen, sehingga jika perjanjian kredit batal maka perjanjian pembiayaan juga akan batal; (b). Bahwa pada dasamya ada 3 ( tiga ) hubungan hukum yang terjadi didalam perjanjian pernbiyaan konsumen yaitu : ( 1) Bentuk hubungan hukum antara pernberi fasilitas dengan penerima fasilitas dalam perjanjian pernbiayaan konsumen adalah perjanjian kredit. (2) Bentuk hubungan hukum antara penerima fasilitas dengan supplier ( dealer) dalarn perjanjian pernbiayaan konsumcn ini adalah perjanjianjual beli. Bentuk hubungan hukum antara pemberi fasilitas dengan supplier dalam perjanjian pembiayaan konsumen. pada dasarnya tidak ada hubungan yang terkait antara yang satu dengan yang lain.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 PER 63-03 AND H
Uncontrolled Keywords: HUKUM PERJANJIAN
Subjects: K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K(520)-5582 Comparative law. International uniform law > K1000-1395 Commercial law
Divisions: 03. Fakultas Hukum > Hukum Perdata
Creators:
CreatorsNIM
DEWI ANDRIYANI, 039914960UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorLisman Iskandar, SH., MS.UNSPECIFIED
Depositing User: Mrs. Djuwarnik Djuwey
Date Deposited: 02 Jan 2017 21:55
Last Modified: 12 Jun 2017 17:50
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/50295
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item