Sri Hananto Bawono
(2003)
Pemanfaatan Sistem Verifikasi Pemberitahuan Impor Barang Dalam Menunjang Audit Kepabeanan (Studi Kasus Pada Kanwil VII DJBC Surabaya).
Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
Abstract
Sistem verifikasi Pemberitahuan Impor Barang merupakan salah satu bentuk pengawasan yang dilakukan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) dan Cus/oms di seluruh dunia. Sistem pengawasan yang dimaksud adalah pengawasan pada saat barang-barang yang diimpor telah dikeluarkan dari pelabuhan atau dikenal deng4111 istilah pOSI clearance audit (PCA). Dengan adanya PCA DJBC diharapkan dapat menyeimbangkan peranannya sebagai Cw;lotnS Facilitation disatu pihak, dan Customs Control di lain pihak. Sebagai Customs Facilitalion DJBC dituntut untuk memberikan pelayanan kepada pengguna jasanya secara cepat, tepat dan mudah dan di lain pihak pengawasan terhadap keamanan keuangan negara (Customs COlllro/) harus tetap dilakukan.
Dalam sistem post cleararu:e audit oleh DJBC disamping verifikasi dilakukan juga kegiatan Audit Kepabeanan yang merupakan akhir dari sistem PCA tersebut. Mengingat keberadaan verifikasi dan audit kepabeanan yang merupakan babYian mata rantai yang tak terpisahkan dalam sistem pelayanan DJBC, sudah sepantasnya diantara keduanya melakukan hubungan sinergi dalam pelaksanaan tugas-tugasnya. Oleh karena itu penelitian ini mengambil topik "Apakah Sistern Infonnasi Verifikasi Pemberitahuan Impor Barang yang dilakukan oleh Bidang Verifikasi Kantor Wilayah VII Direktorat .Tenderal Bea dan Cukai Surabaya telah dapat menunjang Audit Kepabeanan".
Salah satu upaya yang dapat dilakukan Bidang Verifikasi Kantor Wilayah Vl1 DJBC Surabaya dalam menunjang kegiatan Audit Kepabeanan adalah dengan menerbitkan Rekomendasi Audit. Rekomendasi Audit tersebut akan sangat membantu Bidang Audit untuk rnclakukan seleksi dalam penentuan obyek audit (selectivity and targetling) sehingga obyek audit yang dipilih benar-benar auditable. Dengan memanfaatan Sistem Vcrilikasi yang telah disempumakan menggunakan Sistem Manajemen Data Base (DBMS) dan /(isk Management diharapkan Rekomendasi Audit dapat diterbitkan sehingga mampu menunjang kegiatan Audit Kepabeanan.
Actions (login required)
|
View Item |