PSYCHOLOGICAL WELL-BEING PENDERITA KANKER PAYUDARA PASCA MASTEKTOMI (Suatu Studi Kasus)

BADI' ZULFA NIHAYATI, 119810267 (2004) PSYCHOLOGICAL WELL-BEING PENDERITA KANKER PAYUDARA PASCA MASTEKTOMI (Suatu Studi Kasus). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK 054-A.04 Nih P(2004).pdf

Download (655kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Kanker payudara merupakan penyakit yang sangat ditakuti oleh para wanita sebab penyakit memiliki dampak pada fisik dan pada psikologis. Penderitaan penyakit ini tidak hanya pada penyakitnya itu sendiri namun juga pada pengobatannya. Mastektomi sebagai cara pengobatan paling efektif memberikan konflik psikologis yang dalam bagi para wanita. Hal itu karena payudara memiliki arti yang sangat penting bagi wanita baik dari segi biologis, psikologis, maupun psikoseksual. Payudara merupakan simbol kewanitaan sehingga kehilangan hal itu membuat wanita merasa tidak lengkap sebagai wanita. Selain itu dampak psikologis mastektomi menyebabkan wanita akan mengalami depresi, kecemasan, takut, serta perasaan rendah diri yang membuatnya tidak bisa sehat secara psikologis sehingga tidak bisa mencapai psychological well-being.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK 054-A.04 Nih p
Uncontrolled Keywords: psychological well-being, mastektomi
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF1-1999 Psychology, Parapsychology, Occult Sciences.
B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF712-724.85 Developmental Psychology
Divisions: 11. Fakultas Psikologi
Creators:
CreatorsNIM
BADI' ZULFA NIHAYATI, 119810267UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorMarlina Mahajudin, dr., SpKj., PGD Pail Med (ECU)UNSPECIFIED
Depositing User: Mrs Nadia Tsaurah
Date Deposited: 27 Feb 2017 02:09
Last Modified: 27 Feb 2017 02:09
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/53629
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item