IRFAN PRASETYA, 041012028 (2014) PENGARUH TECHNOLOGY READINESS KARYAWAN TERHADAP KEINGINAN UNTUK MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI TERINTEGRASI PADA SEKTOR PELAYANAN KESEHATAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
|
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2014-prasetyair-33276-5.abstr-i.pdf Download (120kB) | Preview |
|
Text (FULL TEXT)
49.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di Indonesia menimbulkan sebuah kompleksitas pada sistem pelayanan kesehatan. Oleh karena itu jasa pelayanan kesehatan membutuhkan teknologi informasi untuk menghadapi kompleksitas tersebut. Namun, keberhasilan penerapan sebuah teknologi informasi dipengaruhi oleh personalitas para pengguna. Penelitian bertujuan untuk menguji pengaruh personalitas karyawan melalui dimensi technology readiness – optimsm, innovativeness, discomfort dan insecurity terhadap keinginan karyawan untuk menggunakan teknologi informasi. Sampel dalam penelitian ini adalah sejumlah karyawan dari empat puskesmas di Surabaya yang dipilih secara acak.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 B.183/14 Pra p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | TECHNOLOGY ACCEPTANCE | ||||||
Subjects: | T Technology > T Technology (General) > T58.5-58.64 Information technology | ||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Tn Septian Eko Budianto | ||||||
Date Deposited: | 18 Sep 2014 12:00 | ||||||
Last Modified: | 20 Sep 2016 00:53 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/5379 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |