EFEK KOMBINASI SPIRULINA KITOSAN UNTUK PRESERVASI SOKET TERHADAP OSTEOBLAS, OSTEOKLAS DAN KEPADATAN KOLAGEN (EFFECT SPIRULINA CHITOSAN COMBINATION AS A SOCKET PRESERVATION TOOSTEBLAST, OSTEOCLAST, AND COLLAGEN DENSITY)

Sherman Salim and Rostiny and Mefina Kuntjoro (2015) EFEK KOMBINASI SPIRULINA KITOSAN UNTUK PRESERVASI SOKET TERHADAP OSTEOBLAS, OSTEOKLAS DAN KEPADATAN KOLAGEN (EFFECT SPIRULINA CHITOSAN COMBINATION AS A SOCKET PRESERVATION TOOSTEBLAST, OSTEOCLAST, AND COLLAGEN DENSITY). dentika Dental Journal, 18 (3). pp. 225-231. ISSN 1693-671X

[img] Text (FULLTEXT)
16677-39437-1-PB.pdf
Restricted to Registered users only

Download (762kB)
[img] Text (REVIEW)
SHERMAN 7.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
Official URL: http://jurnal.usu.ac.id/dentika/article/view/16677

Abstract

Socket preservation is needed to support prosthodontic treatment as prominent alveolar bone is very important due to denture retention and stability. Material that able to prevent excessive bone resorption and improve bone remodelling is necessary to apply into socketpost extraction. Spirulina has antiinflamation and antioxidant properties meanwhile chitosan has mucoadhesive activity. Combination of both material can give sinergic reaction. This research can get appropriate socket preservation material. Twenty eight cavia cobayas divided into 4 groups. After extraction, socket post extraction control group was filled with CMC Na 3%, group I spirulina 12%, group II chitosan 20%, group III combination spirulina 12% chitosan 20%. On day 14th, Cavia cobayas was terminated and mandible was taken. Histopathology examination on the amount of osteoblast, osteoclast ,collagen, and statistic analysis was done.Data was statistically analise using Kruskal Wallis test. There is significant different between control group and group I, II and III. The highest amount of osteoblast, collagen and the lowest amount of osteoclast was calculated in group III. In conclusion, combination spirulina 12% chitosan 20% can increase the amount of osteoblas and collagen and reduce the amount of osteoclast on day 14th. Soket preservasi merupakan tindakan penting dilakukan sehubungan dengan perawatan di bidang prostodonsia yang memerlukan bentukan tulang yang prominen sebagai retensi dan stabilitas untuk pemakaian gigi tiruan. Bahan yang dapat mencegah inflamasi berlebihan dan meningkatkan remodeling tulang perlu diaplikasikan pada soket pasca pencabutan. Biomaterial spirulina memiliki sifat antiinflamasi dan antioksidan serta kitosan yang memiliki sifat mucoadhesive akan dikombinasikan karena memiliki efek sinergis apabila digabungkan. Tujuan penelitian ini adalah untukmendapatkan biomaterial yang memberikan efek untuk preservasi soket. Sebanyak 28 ekor Cavia cobaya (marmot) dibagi menjadi 4 kelompok perlakuan. Setelah dilakukan pencabutan, pada soket kelompok kontrol diinduksi gel CMC Na 3%, kelompok I diinduksi gel spirulina 12%, kelompok II diinduksi gel kitosan 20%, kelompok III diinudksi gel kombinasi spirulina 12% kitosan 20%. Pada hari ke 14, hewan coba dieksekusi dan diambil mandibulanya. Kemudian dilakukan pemeriksaan histopatologi jumlah osteoblas, osteoklas dan kolagen pada daerah 1/3 soket. Data hasil pemeriksaan dianalisis menggunakan Kruskal Wallis test. Pada pemeriksaan hari ke 14 terdapat perbedaan signifikan antara kelompok kontrol dan kelompok perlakuan. Jumlah osteoblas dan kolagen paling tinggi pada kelompok III dan jumlah osteoklas paling rendah pada kelompok III. Sebagai kesimpulan, kombinasi spirulina 12% dan kitosan 20% meningkatkan jumlah osteoblas dan kolagen dan menurunkan jumlah osteoklas pada hari ke 14.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Spirulina, chitosan, socket preservation
Subjects: R Medicine > RK Dentistry > RK641-667 Prosthetic dentistry. Prosthodontics
Divisions: 02. Fakultas Kedokteran Gigi > Prosthodontics
Peer Review
Creators:
CreatorsNIM
Sherman SalimUNSPECIFIED
RostinyUNSPECIFIED
Mefina KuntjoroUNSPECIFIED
Depositing User: Ika Rudianto
Date Deposited: 14 Mar 2017 21:33
Last Modified: 14 Mar 2017 21:33
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/54492
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item