ANALISIS PENGARUH PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA TERHADAP TINGKAT PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PT PABRIK GULA (PERSERO) TULANGAN-SIDOARJO

HENDRA DWI ERWANTO, 049611246E (2003) ANALISIS PENGARUH PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA TERHADAP TINGKAT PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PT PABRIK GULA (PERSERO) TULANGAN-SIDOARJO. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK B 14.04 Erw A(2003).pdf

Download (561kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Program keselamatan dan kesehatan kerja karyawan merupakan salah satu faktor paling penting dalam studi Manajemen Sumber Daya Manusia, karena program kesetamatan dan kesehatan kerja akan mempengaruhi tingkat produktivitas kerja karyawan. Dengan demikian penting bagi setiap perusahaan untuk melaksanakan program keselamatan dan kesehatan kerja karyawan karena hal ini terkait langsung dengan fisik dan karyawan itu sendiri, jika karyawan merasa aman di dalam menjalankan pekerjaannya dengan sendirinya tingkat produktivitas kerja karyawan akan meningkat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK B 14.04 Erw a
Uncontrolled Keywords: keselamatan; kesehatan kerja; produktivitas
Subjects: H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare > HV1-9960 Social pathology. Social and public welfare. Criminology > HV40-69 Social service. Social work. Charity organization and practice
H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare > HV1-9960 Social pathology. Social and public welfare. Criminology > HV7231-9960 Criminal justice administration > HV7551-8280.7 Police. Detectives. Constabulary > HV8031-8080 Police duty. Methods of protection > HV8079.2-8079.35 Police social work
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Creators:
CreatorsNIM
HENDRA DWI ERWANTO, 049611246EUNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorImam Syakir, Prof. Dr. H., SE.UNSPECIFIED
Depositing User: Mrs Nadia Tsaurah
Date Deposited: 20 Mar 2017 18:35
Last Modified: 20 Mar 2017 18:35
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/55013
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item